Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persita Pastikan Tak Rilis Jersey Baru, Gunakan Seragam Lama

By Arif Setiawan - Kamis, 26 Agustus 2021 | 16:15 WIB
Persita Tangerang menggelar latihan bersama di Stadion Indomilk Arena pada Rabu 3 Maret 2021, pagi.
Media Persita
Persita Tangerang menggelar latihan bersama di Stadion Indomilk Arena pada Rabu 3 Maret 2021, pagi.

BOLASPORT.COM - Persita Tangerang memastikan tak melakukan perilisan jersey terbaru untuk menyambut kompetisi Liga 1 2021.

Ini tentu bukanah sesuatu yang biasa.

Pasalnya, sudah seperti tradisi bagi klub Liga 1 merilis jersey anyar untuk menyambut musim baru.

Bahkan beberapa tim sudah melakukan hal tersebut.

Contohnya yakni ada PSIS Semarang, Bali United, hingga Persik Kediri.

Baca Juga: Tak Main di Pekan Pertama Pengaruhi Psikologis Pemain PSIS Semarang

Persebaya dan Persib juga sebentar lagi merilis jersey terbarunya.

Namun Persita memilih absen dalam musim ini.

Salah satu alasan Persita tak memperbaharui seragam tempurnya karena sponsor yang ada musim ini tak berbeda dari tahun lalu.

Baca Juga: Jelang Bursa Transfer Ditutup, Ole Gunnar Solskjaer Isyaratkan Tak Rekrut Pemain Lagi

"Karena semua masih berkomitmen mendukung perjuangan Persita, maka kami putuskan untuk tetap mengenakan jersey musim lalu dengan logo para sponsor dan partner," kata Evelyn Cathy selaku Direktur Komersial Persita, dilansir BolaSport.com dari laman resmi klub.

Lebih lanjut, Cathy menjelaskan meski jersey yang digunakan merupakan desain lama tak akan mempengarui performa pemain.

Bahkan Cathy menegaskan skuad Persita tetap memiliki semangat lebih dalam menyambut kompetisi Liga 1 2021.

Baca Juga: Drawing Liga Champions - Kena Sial, AC Milan Bisa Ketemu Lionel Messi dan Robert Lewandowski Sekaligus

"Memang desain jersey masih menggunakan desain lama," ucap Cathy.

"Tapi meskipun menggunakan desain lama, semangat para Pendekar tidak luntur."

"Dan malah makin membara berjuang demi lambang obor di dada," tuturnya.

Skuad Persita Tangerang untuk Liga 1 2021-2022
Persita Media
Skuad Persita Tangerang untuk Liga 1 2021-2022

Baca Juga: Bayern Muenchen Bantai Lawan 12 Gol Tanpa Balas, Julian Nagelsmann Sebut Belum Sempurna

Sementara itu, perjuangan Persita di Liga 1 2021 akan dimulai pada tanggal 28 Agustus mendatang.

Di pekan pertama, Persita dihadapkan dengan lawan Persipura Jayapura.

Duel tersebut nantinya bakal terlaksana di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : persitafc.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persebaya
17
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
17
31
4
Arema
17
28
5
Bali United
16
27
6
PSM
16
27
7
Persik
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X