Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

AHHA PS Pati FC Depak 2 Pemain Berlabel Timnas Indonesia karena Indispliner, Nurhidayat dan Yudha Febrian?

By Hugo Hardianto Wijaya - Jumat, 27 Agustus 2021 | 06:20 WIB
Logo AHHA PS Pati FC.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Logo AHHA PS Pati FC.

BOLASPORT.COM - Manajemen AHHA PS Pati FC memutuskan untuk mendepak dua pemain berlabel timnas Indonesia karena melakukan tindakan indisipliner.

Kabar mengejutkan datang dari AHHA PS Pati FC jelang bergulirnya Liga 2 2021.

Biasanya, jelang bergulirnya kompetisi, klub-klub akan segera melengkapi kuota pemain dan melakukan sejumlah aktivitas transfer.

Akan tetapi, AHHA PS Pati FC memilih untuk melepas dua pemainnya yang berlabel timnas Indonesia.

Baca Juga: Hasil Drawing Liga Champions - Invasi Pelatih Italia, 3 Orang Nimbrung di Grup D

Alasannya jelas, kedua pemain itu dianggap sudah melakukan tindakan indisipliner.

Manajer AHHA PS Pati FC, Doni Setiabudi, mengonfirmasi jika pihaknya sudah mendepak dua pemain yang melakukan tindakan indisipliner itu.

Menurut Doni, kedua pemain berlabel timnas Indonesia tersebut sudah melakukan tindakan di luar aturan tim.

“Jadi, tujuannya supaya pemain-pemain khususnya pemain muda tidak terlena dan menjauh dari star syndrome," ucap Doni Setiabudi seperti dikutip Bolasport.com dari Tribun Jateng.

Baca Juga: Hasil Drawing Liga Champions - Jumpa Guardiola Lagi, Lionel Messi Paling Jago Bobol Gawang Man City



Komentar (1)
utk atta halioinrar dan klub ahha ps pati, tolong kalo mau jadi klub sepakbola yg baik, tolong benahi mental pemainnya, keluarkan yg tdk disiplin, sekalipun dia pemain nasional, pecat pemain bar2 , preman dan emosian...

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X