Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Barcelona Hemat Rp 2,4 Triliun usai Tak Perlu Gaji Messi dan Griezmann

By Sri Mulyati - Jumat, 3 September 2021 | 00:30 WIB
Mantan bintang Barcelona, Lionel Messi dan Antoin Griezmann, membantu klub berhemat soal gaji.
TWITTER.COM/CULERSF
Mantan bintang Barcelona, Lionel Messi dan Antoin Griezmann, membantu klub berhemat soal gaji.

BOLASPORT.COM - Barcelona menghemat pengeluaran gaji hingga 145 juta euro (sekitar Rp 2,4 triliun) usai kepergian Lionel Messi dan Antoine Griezmann.

Barcelona memang melepas sejumlah bintang besar pada bursa transfer musim panas 2021.

Pendapatan yang menurun dan regulasi anyar Liga Spanyol membuat Barcelona harus membuat keputusan sulit.

Liga Spanyol mewajibkan setiap klub hanya boleh mengeluarkan uang untuk gaji pemain sebesar 70 persen dari total pendapatan.

Regulasi ini membuat Barcelona harus melepas Lionel Messi ke Paris Saint-Germain dan meminjamkan Antoine Griezmann ke Atletico Madrid.

Baca Juga: Gagal ke Real Madrid, Benzema Masih Yakin Mbappe akan Merapat ke Los Blancos

Tidak hanya itu, beberapa pemain Barcelona yang masih bertahan juga harus rela potong gaji.

Empat pemain Barcelona yang mengemban jabatan kapten hingga wakil kapten Barcelona, yakni Sergio Busquets, Gerard Pique, Jordi Alba, dan Sergi Roberto diwajibkan untuk memotong gaji mereka.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : Marca.com
REKOMENDASI HARI INI

Ketum PSSI Erick Thohir Akui Langsung Dihubungi Thom Haye Usai Sampaikan Mundur Pasca Laga Timnas Indonesia Vs Jepang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136