Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kedatangan Cyrus Margono ke Panathinaikos Buktikan Pemain Indonesia Bisa Wujudkan Mimpi di Eropa

By Bagas Reza Murti - Jumat, 3 September 2021 | 12:30 WIB
Pemain keturunan Indonesia, Cyrus Margono dikontrak klub Yunani, Panathinaikos.
https://www.pao.gr/transfers/ston-panathinaiko-v-o-margkono/
Pemain keturunan Indonesia, Cyrus Margono dikontrak klub Yunani, Panathinaikos.

BOLASPORT.COM - Kedatangan Cyrus Margono, kiper anyar Panathinaikos yang berusia 20 tahun membuktikan bahwa pemain Indonesia dan negara-negara Asia lainnya juga bisa mewujudkan mimpi di Eropa.

Kiper berusia 20 tahun yang memiliki keturunan Indonesia-Iran, Cyrus Margono resmi menjadi pemain klub Yunani, Panathinaikos per 30 Agustus 2021.

Raksasa Yunani tersebut mengikat Cyrus dengan durasi kontrak 3 tahun.

Ia akan dijajal kemampuannya di Panathinaikos B yang terdiri dari pemain-pemain U-23.

"Saya datang ke klub yang sangat besar dan merupakan kehormatan bagi saya untuk berada di sini," ujarnya dikutip dari laman resmi klub.

Baca Juga: Masalah di Vietnam, Jersey Nomor 7 Cristiano Ronaldo di Manchester United Bakal Langka

"Saya menghargai kesempatan yang diberikan kepada saya oleh tim dan pelatih."

"Saya akan memberikan yang terbaik setiap hari untuk membenarkan mereka," tambahnya.

Cyrus Margono mulai menimba ilmu sepak bola di Metropolitan Oval Academy, Amerika Serikat.

Ia sempat sementara berkesempatan di akademi Inter Milan yang berada Amerika Serikat, sebelum bergabung dengan Denver Academy.

Panathinaikos menemukan bakat Margono lewat pelatih kiper asal Belanda, Maarten Arts

Kedatangan Cyrus ke Panathinaikos mencuri perhatian orang Indonesia.

Hal ini lantaran Cyrus Margono disebut-sebut sebagai berasal dari Indonesia.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia - Diwarnai Adu Mulut 2 Eks Bintang Barcelona, Brasil Sukses Bungkam Cile

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Panathinaikos FC (@fcpanathinaikos)

Kepada media Yunani, Prasinostypos, Margono memang mengakui jika dirinya memiliki keturunan Indonesia dari sang ayah.

Meski begitu, Margono tumbuh besar sebagai seorang dewasa di New York, Amerika Serikat,

"Saya lahir di New York, di mana saya bermain sepak bola di usia 4," ujar Margono dikutip BolaSport.com dari Prasinostypos.

"Ayah saya dari Indonesia dan ibu saya dari Persia (Iran modern)."

"Saya selalu bermimpi sautu hari akan jadi kiper profesional."

"Sebagai kiper saya cepat, seimbang dan sering menggunakan kaki saya untuk tambahan kekuatan," tambahnya.

Cyrus Margono menargetkan dirinya bisa bermain untuk tim utama Panathinaikos di masa mendatang.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi Piala Dunia - Lionel Messi Kesakitan hingga Guling-guling, Argentina Libas Venezuela

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by Cyrus Margono (@cmargono)

"Target saya di Panathinaikos adalah bermain di tim utama dan memainkan pertandingan di kompetisi Eropa," ujarnya.

"Saya sering melihat De Gea di TV dan Youtube, juga banyak melihat Casillas," tambahnya saat ditanya role model kipernya.

Prasinostypos menyebut bila kedatangan Cyrus Margono membuktikan bahwa pemain Indonesia dan negara-negara Asia lainnya juga bisa mewujudkan mimpi di Eropa.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Prasinostypos
REKOMENDASI HARI INI

Rossi-Lorenzo Saja Lewat, Karisma Marc Marquez Sudah Bikin 1 Bos Ducati Luluh

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X