Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Juventus Tampik Peluang Gaet Edinson Cavani Usai Cristiano Ronaldo Merapat ke Man United

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Sabtu, 4 September 2021 | 01:00 WIB
Edinson Cavani dan Cristiano Ronaldo
TWITTER.COM/HABEEBULLAH_X
Edinson Cavani dan Cristiano Ronaldo

BOLASPORT.COM - Juventus dilaporkan menampik peluang menggaet Edinson Cavani usai Cristiano Ronaldo merapat ke Manchester United.

Juventus resmi berpisah dengan Cristiano Ronaldo setelah tiga tahun menjalin kemitraan.

Juventus mendatangkan Cristiano Ronaldo dari Real Madrid senilai 100 juta euro (sekitar Rp 1,69 triliun).

Meski kontrak Ronaldo bersama I Bianconeri masih berlaku hingga Juni 2022, tetapi tekad sang striker untuk pergi pada bursa transfer musim panas 2021 telah bulat.

Baca Juga: Awal Musim Arsenal di Liga Inggris Menyedihkan, Begini Tanggapan Arsene Wenger

Sempat dikabarkan bakal kembali ke Liga Inggris guna bergabung dengan Manchester City, CR7 justru memilih pulang ke pelukan mantan, Manchester United.

Manchester United lantas mengumumkan kembalinya Ronaldo pada Jumat (27/8/2021) malam WIB.

Kepergian pemain berusia 36 tahun tersebut dari Turin turut dikonfirmasi oleh pelatih Juventus, Massimiliano Allegri.

Dalam konferensi pers sebelum laga melawan Empoli pada laga pekan ketiga Liga Italia 2021-2022, Massimiliano Allegri membenarkan kabar soal kepindahan Ronaldo.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : calciomarcato.com, dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Final Four Livoli Divisi Utama 2024 - Petrokimia Raih Kemenangan Kedua Usai Bungkam Tim Megawati Hangestri, 3-0

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X