Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bisa Sampai 40 Tahun di Man United, Cristiano Ronaldo bakal Lanjutkan Diet Harian seperti Ini

By Rebiyyah Salasah - Minggu, 5 September 2021 | 22:45 WIB
Megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, tetap akan melanjutkan diet hariannya saat memulai periode keduanya di Old Trafford.
TWITTER.COM/PARIERAUTREMENT
Megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, tetap akan melanjutkan diet hariannya saat memulai periode keduanya di Old Trafford.

BOLASPORT.COM - Megabintang Manchester United, Cristiano Ronaldo, tetap akan melanjutkan diet hariannya untuk menjaga kebugarannya dengan kemungkinan bermain hingga 40 tahun di Old Trafford.

Cristiano Ronaldo resmi pulang ke Manchester United pada bursa transfer musim panas ini setelah 12 tahun mengembara bersama klub lain. 

Pada periode keduanya di Old Trafford ini, Cristiano Ronaldo diikat dengan kontrak selama dua tahun oleh Manchester United, dengan opsi perpanjangan satu tahun lagi. 

Jika Man United memilih untuk memperpanjang kontrak Ronaldo, maka sang megabintang akan tetap di klub sampai nyaris berusia 40 tahun. 

Pemain kelahiran 5 Februari 1985 ini memang kerap diyakini bisa dengan mudah bermain setidaknya selama tiga atau empat musim lagi di level tertinggi sepak bola Eropa.

Baca Juga: Cristiano Ronaldo Pecahkan Rekor Penjualan Jersey, Lionel Messi Mah Lewat!

Hal itu tak lepas dari pola makan Ronaldo yang terjaga sehingga tubuhnya tetap bugar meski tidak lagi berusia muda. 

Di Man United, CR7 pun akan tetap melanjutkan diet ketat hariannya itu demi menjaga kondisi tubuhnya. 


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Mirror, AS.com, The Sun
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Malaysia 2024 - Wajah Masam Pecco Bagnaia, Jelaskan Penyebab Kronologi Crash yang Niatnya Selamatkan Diri

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X