Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ronald Koeman: Berkat Saya, Barcelona Memiliki Masa Depan

By Rebiyyah Salasah - Selasa, 14 September 2021 | 18:00 WIB
 Pelatih Barcelona, Ronald Koeman, mengeklaim bahwa berkat dirinya, Blaugrana kini menjadi klub yang memiliki masa depan.
TWITTER.COM/FCBARCELONA
Pelatih Barcelona, Ronald Koeman, mengeklaim bahwa berkat dirinya, Blaugrana kini menjadi klub yang memiliki masa depan.

BOLASPORT.COM - Pelatih Barcelona, Ronald Koeman, mengeklaim bahwa berkat dirinya, Blaugrana kini menjadi klub yang memiliki masa depan. 

Ronald Koeman didatangkan Barcelona untuk menggantikan Quique Setien yang dipecat. 

Diboyong pada 19 Agustus 2020, Ronald Koeman dipercaya untuk memimpin Barcelona selama dua tahun hingga 30 Juni 2022.

Dengan kontraknya tinggal tersisa satu musim lagi, masa depan Koeman menjadi perbincangan hangat dalam beberapa pekan terakhir. 

Sebelumnya, rumor pemecatan Koeman sempat terdengar setelah sang pelatih gagal mempersembahkan gelar Liga Spanyol untuk Barcelona

Baca Juga: Miralem Pjanic Kembali Serang Ronald Koeman, Nama Lionel Messi Dibawa-bawa

Namun, Barcelona dilaporkan akan mempertahankan Koeman dan menawarkan kontrak baru untuk juru taktik asal Belanda ini. 

Menanggapi hal itu, Koeman pun percaya diri bahwa dirinya akan dipertahankan Barcelona lantaran telah membuat klub Catalunya itu kini memiliki masa depan. 


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Ikut Terjun Buru Anak Asuh Xabi Alonso, Barcelona Ciptakan El Clasico di Luar Lapangan dengan Real Madrid

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X