Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lionel Messi Tak Dapat Bantuan di Laga Kontra Club Brugge, Rekan Setim Ikut Terpana Lihat Aksinya

By Bagas Reza Murti - Kamis, 16 September 2021 | 16:55 WIB
Aksi Lionel Messi dalam laga PSG versus Club Brugge pada laga Liga Champions 2021-2022.
TWITTER.COM/DARSHITH
Aksi Lionel Messi dalam laga PSG versus Club Brugge pada laga Liga Champions 2021-2022.

BOLASPORT.COM - Sebuah video aksi Lionel Messi di laga kontra Club Brugge beredar di media sosial yang justru membuat fans Paris Saint-Germain khawatir.

Paris Saint-Germain harus menerima hasil imbang 1-1 saat melawat ke kandang Club Brugge dalam matchday 1 Grup A Liga Champions 2021-2022, Rabu (15/9/2021).

PSG unggul lebih dulu ketika pertandingan baru berjalan 15 menit lewat sepakan first time Ander Herrera.

Club Brugge mampu menyamakan skor 12 menit berselang melalui lesakan Hans Vanaken.

Sorotan tajam mengarah ke sang megabintang asal Argentina, Lionel Messi.

Baca Juga: Debut Trio MNM Berakhir Mengenaskan, Eks Kiper Liverpool Akui Tak Butuh Kerja Keras Lawan PSG

Dilansir BolaSport.com dari Whoscored, sebenarnya penampilan La Pulga tak jelek-jelek amat.

Messi melepas 3 tembakan dan 3 operan kunci, jadi yang terbanyak di antara pemain PSG lainnya.

Problemnya adalah karena Messi gagal mencetak gol di laga kontra Club Brugge.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : WhoScored, Twitter, RMC
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X