Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

MotoGP San Marino 2021 - Trek Basah Jadi Ancaman Quartararo Gagal Cetak Poin

By Muhamad Husein - Minggu, 19 September 2021 | 11:30 WIB
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, saat mengaspal pada MotoGP Aragon 2021 di Sirkuit MotorLand, Teruel, Spanyol, Minggu (12/9/2021).
TWITTER.COM/YAMAHAMOTOGP
Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, saat mengaspal pada MotoGP Aragon 2021 di Sirkuit MotorLand, Teruel, Spanyol, Minggu (12/9/2021).

BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Fabio Quartararo, mengaku sulit mencetak poin jika cuaca buruk terjadi saat balapan MotoGP San Marino 2021.

Fabio Quartararo khawatir akan turun hujan saat balapan yang digelar di Sirkuit Misano, Italia, Minggu (19/7/2021). 

Jika hujan turun dan membasahi lintasan, Fabio Quartararo meyakini akan kesulitan dalam mencetak poin.

Quartararo akan menjalani balapan dari start baris terdepan dengan berada di urutan ketiga.

Baca Juga: Fabio Quartararo Punya Permintaan kepada Andrea Dovizioso, Apa Itu?

Sementara itu, posisi pertama dan kedua dikuasai oleh dua pembalap Ducati Lenovo Team, Francesco Bagnaia dan Jack Miller.

Kegagalan Quartararo dalam mencetak pole position terjadi saat dirinya mengalami musibah saat sesi kualifikasi 2 (Q2).

Pembalap asal Prancis tersebut mengalami crash saat menit-menit terakhir dan menutup sesi Q2 dengan mencatatkan waktu terbaik 1 menit 31,367 detik. 

Meski terjatuh, Quartararo masih bisa menembus di tiga besar dan hanya terpaut 0,302 detik dari Bagnaia. 

Baca Juga: MotoGP San Marino 2021 - Rossi: Saya Lebih Suka Data Quartararo daripada Dovizioso


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
25
60
2
Arsenal
25
53
3
Nottm Forest
25
47
4
Man City
25
44
5
Bournemouth
25
43
6
Chelsea
25
43
7
Newcastle
25
41
8
Fulham
25
39
9
Aston Villa
25
38
10
Brighton
25
37
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Real Madrid
24
51
2
Atlético Madrid
24
50
3
Barcelona
23
48
4
Athletic Club
23
44
5
Villarreal
24
41
6
Rayo Vallecano
23
35
7
Osasuna
24
32
8
Real Sociedad
23
31
9
Girona
24
31
10
Mallorca
23
31
Klub
D
P
1
Napoli
25
56
2
Inter
24
54
3
Atalanta
25
51
4
Lazio
25
46
5
Juventus
24
43
6
Fiorentina
24
42
7
Milan
24
41
8
Bologna
24
41
9
Roma
24
34
10
Udinese
24
30
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X