Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dapat Hasil Minor Dari Dua Pertandingan, Pelatih Persipura Siap Tanggung Jawab

By Lukman Adhi Kurniawan - Minggu, 19 September 2021 | 14:30 WIB
Pelatih Persipura Jayapura, Jacksen F Tiago.
INSTAGRAM.COM/PERSIPURAPAPUA1963
Pelatih Persipura Jayapura, Jacksen F Tiago.

Jacksen mencontohkan yang terjadi pada Borneo FC, pelatih mereka mengundurkan diri, padahal tim berjulukan Pesut Etam tersebut mengemas 4 poin dari 3 pertandingan.

Sehingga, tugasnya adalah mempersiapkan tim agar Mutiara Hitam bisa bangkit kembali.

"Pelatih kapan pun berada dalam ancaman, mau keadaan baik atau keadaan buruk, contohnya coach Mario Gomez padahal Borneo di atas."

"Saya rasa, saya secara pribadi orang yang kenal saya tidak ada pikiran negatif saat bekerja," tegasnya.

Baca Juga: Pamor Marc Marquez Turun, Banyak Pembalap Muda Tak Menghormatinya?

Pelatih asal Brasil ini menambahkan, jika dirinya bisa mempertanggungjawabkan hasil dua pertandingan sebelumnya.

"Tapi saya punya alasan kenapa kita sampai seperti itu, secara pribadi seandainya dimintai pertanggungjawaban oleh manajemen, saya punya jawaban."

Baca Juga: Meniti Karier di Eropa, Pelatih Persija Cerita Tentang Kualitas Pemain Indonesia

Dia mengegaskan jika saat ini Persipura Jayapura sedang membangun kekuatan baru.

Hal ini terlihat dari skuad mereka yang musim ini mengandalkan pemain muda di tim.

Sehingga, masih butuh waktu agar mereka kembali ke puncak klasemen dan meraih hasil maksimal.

"Saya yakin manajemen pasti akan memahami, kita sedang membentuk tim, kita sedang membentuk kekuatan yang baru, dalam beberapa kali pertandingan, teman-teman lihat bagaimana komposisi tim kita."

"Meskipun kita menghadapi tim yang lemah, kita punya persiapan yang bukan persiapan yang maksimum, meskipun kita paling lama latihan," jelasnya.

 

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X