Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Bocorkan Nama 2 Pembalap yang Akan Bela Tim VR46 pada MotoGP 2022

By Diya Farida Purnawangsuni - Senin, 20 September 2021 | 22:00 WIB
Valentino Rossi dan Luca Marini saat jumpa pers setelah kualifikasi GP Rep Ceska, Sabtu (4/8/2018).
samsulngarifin
Valentino Rossi dan Luca Marini saat jumpa pers setelah kualifikasi GP Rep Ceska, Sabtu (4/8/2018).

Sejauh ini, Luca Marini sudah hampir pasti mendapatkan satu tempat di VR46. Namun, satu posisi lagi masih menjadi teka-teki.

Sebelumnya, Valentino Rossi sempat diminta untuk menjadi pembalap VR46 oleh Pangeran Arab Saudi yang memiliki Aramco, sponsor utama VR46, pada MotoGP 2022.

Akan tetapi, permintaan tersebut ditolak The Doctor yang sudah mantap menggantungkan helm balapnya.

Valentino Rossi (tengah) bersama dua pembalap akademinya, Marco Bezzecchi (kiri) dan Lorenzo Baldassarri, pada 2018.
TWITTER.COM/MOTORCYCLESP
Valentino Rossi (tengah) bersama dua pembalap akademinya, Marco Bezzecchi (kiri) dan Lorenzo Baldassarri, pada 2018.

Rossi lalu mulai memikirkan siapa pembalap yang paling pas untuk timnya.

Salah satu yang terlintas di benak Rossi adalah pembalap Moto2 asal Italia, Marco Bezzecchi.

"Dari sisi akademi (tim VR46), akan ada adik laki-laki saya dan mungkin Bezzechi," ucap Rossi, dikutip dari Crash.

"Ini belum resmi, tetapi saya pikir mereka adalah dua pembalap yang sangat cepat, seperti yang sudah mereka tunjukkan di kelas Moto2," kata Rossi lagi.

Baca Juga: Valentino Rossi Dijauhkan, Jorge Lorenzo dan Max Biaggi Sepakat Mirip Bagnaia


REKOMENDASI HARI INI

Hasil China Masters 2024 - Jonatan Christie Melawan dengan Tenang, Shi Yu Qi Ambyar di Kandang dan Indonesia ke Final

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X