Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gak Ingat Umur, Cristiano Ronaldo Lari Gaspol sampai 32 Km per Jam

By Ade Jayadireja - Rabu, 22 September 2021 | 06:45 WIB
Cristiano Ronaldo merayakan golnya untuk Manchester United ke gawang Newcastle United dalam lanjutan Liga Inggris di Old Trafford, 11 September 2021.
TWITTER.COM/THEELITEPUNDIT
Cristiano Ronaldo merayakan golnya untuk Manchester United ke gawang Newcastle United dalam lanjutan Liga Inggris di Old Trafford, 11 September 2021.

BOLASPORT.COM - Meski sudah tua, 36 tahun, Cristiano Ronaldo membuktikan bahwa dirinya masih bisa ngebut.

Cristiano Ronaldo kembali unjuk ketajaman saat Manchester United bertandang ke markas West Ham United pada matchday kelima Liga Inggris 2021-2022.

Bermain di London Stadium, Minggu (19/9/2021), dia menyumbang satu gol untuk membantu tim tamu meraih kemenangan 2-1.

Yang menarik bukan cuma soal gol sang superstar, tetapi juga kemampuan berlarinya.

Dilansir BolaSport.com dari Marca, Ronaldo gaspol sampai kecepatan 32,51 kilometer per jam.

Angka tersebut paling tinggi dari seluruh pemain yang terlibat dalam duel West Ham vs United.

Baca Juga: Hasil Piala Liga Inggris - Liverpool Menang Mudah Tanpa Trio Firmansah, Man City Ngamuk Setengah Lusin Gol

Ini sudah cukup menjadi bukti bahwa umur tidak memengaruhi performa Ronaldo.

Tak heran jika pemilik lima Ballon d'Or itu diguyur pujian oleh pelatih United, Ole Gunnar Solskjaer.

"Dia mematikan dan mendongkrak permainan semua orang," kata Solskjaer.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Marca
REKOMENDASI HARI INI

Pundit Malaysia Puji Kirim Pujian untuk Timnas Indonesia, Marselino Ferdinan Jadi Pemain Masa Depan

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X