Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lakukan Indisipliner, Bruno Silva Meminta Maaf secara Terbuka

By Arif Setiawan - Rabu, 22 September 2021 | 11:15 WIB
Selebrasi striker PSIS Semarang, Bruno Silva, setelah mencetak gol ke gawang Semen Padang dalam laga pekan ke-32 di Stadion Moch Soebroto, Jumat (13/12/2019).
Instagram PSIS Semarang
Selebrasi striker PSIS Semarang, Bruno Silva, setelah mencetak gol ke gawang Semen Padang dalam laga pekan ke-32 di Stadion Moch Soebroto, Jumat (13/12/2019).

BOLASPORT.COM - Pemain PSIS Semarang, Bruno Silva meminta maaf atas perbuatannya yang telah melakukan indisipliner beberapa waktu lalu.

Hal ini diungkapkan Bruno secara terbuka lewat akun instagram resmi PSIS Semarang.

Dalam sebuah video, Bruno mengakui telah melakukan tindakan indisipliner.

Oleh sebab itu, pemain berposisi sebagai striker meminta maaf atas semua yang terjadi.

Permohonan maaf Bruno ditujukan untuk PSIS dan juga suporter.

Baca Juga: Wonderkid PSM Makassar Jebolan Garuda Select Diminati Klub Yunani

"Halo keluarga besar PSIS Semarang, di sini saya ingin menyampaikan permohonan maaf atas sikap indisipliner pekan lalu," kata Bruno, dilansir BolaSport.com dari instagram resmi PSIS.

"Saya mohon maaf kepada seluruh staff pelatih, managemen, seluruh pemain dan suporter dan keluarga besar PSIS," ujarnya.

Lebih lanjut, Bruno mengaku ingin fokus untuk kembali ke skuad PSIS.

Baca Juga: Anfield Belum Bertuah, Takumi Minamino Ulangi Sejarah 118 Tahun Usai Cetak Brace ke Gawang Norwich

Pemain asal Brasil bertekat memberikan yang terbaik di laga-laga selanjutnya.

"Saya ingin melupakan semuanya dan terus bersemangat untuk memberikan yang terbaik," ucap Bruno.

"Saya mohon dukungan semuannya dan saya tahu saya tak pernah sendiri dan tak akan pernah menyerah," tuturnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh PSIS Semarang (@psisfcofficial)

Baca Juga: Baru Sesi Jumpa Pers, Raja Tinju Canelo Alvarez Sudah Tonjok Musuhnya

Sementara itu, tindakan indisipliner yang dilakukan Bruno adalah mangkir dari latihan tim pada Selasa (14/9/2021).

Akibat kejadian tersebut, Bruno dihukum tak boleh tampil di satu pertandingan PSIS.

Bruno juga mendapat sanksi lainnya.

Sanksi yang dimaksud yakni adanya pemotongan gaji.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram/@psisfcofficial
REKOMENDASI HARI INI

Striker Vietnam: Timnas Indonesia Kandidat Juara ASEAN Cup 2024 tetapi...

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X