Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mesin GSX-RR Lebih Gacor, Alex Rins dan Joan Mir Optimistis Hadapi MotoGP 2022

By Muhamad Husein - Rabu, 22 September 2021 | 19:20 WIB
Dua pembalap Suzuki Ecstar, Alex Rins (depan) dan Joan Mir (belakang), saat tampil pada balapan MotoGP San Marino 2021, Minggu (19/9/2021).
TWITTER.COM/SUZUKIOFFICIAL
Dua pembalap Suzuki Ecstar, Alex Rins (depan) dan Joan Mir (belakang), saat tampil pada balapan MotoGP San Marino 2021, Minggu (19/9/2021).

BOLASPORT.COM - Dua pembalap Suzuki Ecstar, Joan Mir dan Alex Rins, tak sabar menggunakan motor balap GSX-RR dengan mesin baru pada kejuaraan MotoGP 2022.

Joan Mir dan Alex Rins telah menjajal GSX-RR dengan mesin baru pada tes Misano kesatu yang digelar kemarin (21/9/2021).

Pada kesempatan ini Joan Mir dan Alex Rins lebih yakin bisa kompetitif pada kejuaraan musim depan.

Mir diketahui sudah tidak percaya diri dalam mempertahankan gelar juara dunia MotoGP usai gagal merebut poin maksimal pada balapan di Misano.

Baca Juga: Bagaimana Kekuatan Kunci Francesco Bagnaia Dibantu oleh Jorge Lorenzo?

Kendalanya adalah motor balap GSX-RR milik Suzuki ketinggalan dalam hal pengembangan dari tim lainnya.

Hal ini berimbas pada penampilannya yang dirasa konsisten tidak cukup jika tidak mendapatkan poin maksimal.

Adapun Alex Rins hanya ingin menyelesaikan balapan pada musim ini karena tidak berjalan sesuai rencana. 

Dengan keduanya mengalami kendala masing-masing, tes Misano kesatu menjadi ajang Mir dan Rins menjajal motor balap Suzuki dengan mesin baru yang lebih bertenaga.

Baca Juga: Pengamat MotoGP Menanti Kesempatan Kedua Valentino Rossi di Kandang Sendiri


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motorsport
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X