Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Real Madrid di Puncak Masa Subur, Era Ronaldo Saja Kalah Telak

By Sri Mulyati - Kamis, 23 September 2021 | 10:15 WIB
Pemain Real Madrid, Marco Asensio, mencetak gol ke gawang Real Mallorca di Stadion Santiago Bernabeu dalam laga pekan keenam Liga Spanyol 2021-2022 pada Rabu (22/9/2021) waktu setempat atau Kamis pukul 03.00 WIB.
TWITTER.COM/WALPAPERSHQ_
Pemain Real Madrid, Marco Asensio, mencetak gol ke gawang Real Mallorca di Stadion Santiago Bernabeu dalam laga pekan keenam Liga Spanyol 2021-2022 pada Rabu (22/9/2021) waktu setempat atau Kamis pukul 03.00 WIB.

BOLASPORT.COM - Real Madrid sedang menikmati puncak masa subur yang bahkan mengalahkan era kala Cristiano Ronaldo membela klub tersebut.

Kepergian Cristiano Ronaldo pada 2018 dianggap masih menjadi kehilangan yang sulit diatasi Real Madrid.

Pencarian mesin gol baru pun terasa sulit selepas kepergian Ronaldo tersebut.

Vinicius Junior belum konsisten, sedangkan Eden Hazard justru terlilit masalah cedera panjang.

Tiga tahun setelahnya, Real Madrid mulai menemukan formula tepat untuk mengganti Ronaldo.

Baca Juga: Cerdiknya Benzema, Masuk Buku Rekor yang Tidak Ada Nama Messi dan Ronaldo

Kuncinya bukan kedatangan bintang besar, tetapi kerja sama yang solid antarpemain.

Hasilnya pun tidak main-main karena dalam enam laga awal, Real Madrid sudah mencetak 21 gol di Liga Spanyol.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : twitter.com/OptaJose
REKOMENDASI HARI INI

Shin Tae-yong Tidak Panggil Pemain Senior dan Abroad untuk Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X