BOLASPORT.COM - Pembalap Monster Energy Yamaha, Franco Morbidelli, baru tiga bulan yang lalu menjalani operasi lutut.
Franco Morbidelli menjalani comeback MotoGP pada MotoGP San Marino sebagai pembalap debutan pabrikan Yamaha.
Franco Morbidelli juga menjalani program tes resmi MotoGP setelah GP San Marino untuk pertama kalinya sebagai pembalap pabrikan Yamaha.
Runner-up MotoGP 2020 itu berbicara tentang sebuah tantangan setelah istirahat dari cedera selama 12 minggu.
Baca Juga: Eng Hian Bela Pelatih yang Cari Peluang di Luar Indonesia
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | Speedweek.com |
Komentar