Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Valentino Rossi Memandang Kedatangan Andrea Dovizioso Penting Bagi MotoGP

By Fauzi Handoko Arif - Jumat, 24 September 2021 | 18:15 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, memamerkan helm edisi spesial menjelang latihan bebas ketiga MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Italia, 18 September 2021.
PETRONAS YAMAHA SRT
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, memamerkan helm edisi spesial menjelang latihan bebas ketiga MotoGP San Marino di Sirkuit Misano, Italia, 18 September 2021.

BOLASPORT.COM - Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, menilai kembalinya Andrea Dovizioso memiliki dampak signifikan bagi MotoGP.

Andrea Dovizioso telah resmi kembali ke MotoGP setelah 10 bulan hiatus pasca tidak mendapat perpanjangan kontrak dari Ducati.

Pembalap Italia itu mendapat kesempatan bergabung dengan Petronas Yamaha SRT menggantikan posisi Franco Morbidelli yang dipromosikan ke tim pabrikan Yamaha.

Meski dipersiapkan untuk tampil pada MotoGP 2022, Dovizioso telah melakoni debut balapan menunggangi YZR-M1 musim ini.

Baca Juga: Masih 'Bertapa', Jon Jones Makin Seram dan Siap Jadi Raksasa UFC

Pada saat melakukan debut di MotoGP San Marino, Dovizioso finis ke-19 dengan selisih +42,587 detik dari pemenang balapan, Francesco Bagnaia.

Selama tahun ini, Dovizioso masih akan menggunakan YZR-M1 spek 2019 peninggalan Franco Morbidelli.

Kedatangan pembalap 35 tahun itu di MotoGP lagi disambut hangat oleh rekan setimnya, Valentino Rossi.

Valentino Rossi merasa bahagia bisa menjadi rekan setim Dovizioso.

Baca Juga: Kento Momota Akui Gagal pada Olimpiade Tokyo 2020 karena Jemawa


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : autosport.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
29
58
3
Nottm Forest
29
54
4
Chelsea
29
49
5
Man City
29
48
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
29
47
8
Fulham
29
45
9
Aston Villa
29
45
10
Bournemouth
29
44
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
27
60
2
Real Madrid
28
60
3
Atlético Madrid
28
56
4
Athletic Club
28
52
5
Villarreal
27
44
6
Real Betis
28
44
7
Mallorca
28
40
8
Celta Vigo
28
39
9
Rayo Vallecano
28
37
10
Sevilla
28
36
Klub
D
P
1
Inter
29
64
2
Napoli
29
61
3
Atalanta
29
58
4
Bologna
29
53
5
Juventus
29
52
6
Lazio
29
51
7
Roma
29
49
8
Fiorentina
29
48
9
Milan
29
47
10
Udinese
29
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X