Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Penalti, Bruno Selalu Nomor Satu dan Ronaldo Nanti-nanti Saja

By Sri Mulyati - Minggu, 26 September 2021 | 17:45 WIB
Gesture Cristiano Ronaldo usai Bruno Fernandes gagal mencetak gol via penalti.
TWITTER.COM/CRISTIANOXTRA
Gesture Cristiano Ronaldo usai Bruno Fernandes gagal mencetak gol via penalti.

BOLASPORT.COM - Pelatih Manchester United, Ole Gunnar Solskjaer, menjelaskan bahwa Bruno Fernandes memang selalu menjadi penendang nomor satu untuk penalti, bukan Cristiano Ronaldo.

Bruno Fernandes memang tengah mendapat sorotan usai gagal mengeksekusi penalti pada laga lanjutan Liga Inggris melawan Aston Villa di Stadion Old Traffod, Sabtu (25/9/2021).

Kegagalan Fernandes membuat Manchester United harus takluk 0-1 dari sang lawan.

Ole Gunnar Solskjaer mendapat kritik keras karena ngotot menunjuk Fernandes sebagai eksekutor.

Penalti yang didapat pada injury time disebut dianggap banyak pihak akan lebih tepat jika dihibahkan ke Cristiano Ronaldo.

Baca Juga: Manchester United Tersungkur, Bruno Fernandes Minta Maaf Gagal Penalti

Ronaldo lebih senior dan berpengalaman menghadapi situasi genting seperti ini.

Selain itu, Ronaldo juga memiliki rekor bagus saat menghadapi Aston Villa di periode pertamanya membela Man United dari 2003 hingga 2009.


Editor : Beri Bagja
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X