Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Taiwan Tanpa Kekuatan Penuh, Begini Komentar Shin Tae-yong

By Arif Setiawan - Rabu, 6 Oktober 2021 | 20:40 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (jersey merah), nampak sedang menggiring bola dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (jersey merah), nampak sedang menggiring bola dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.

BOLASPORT.COM - Timnas Indonesia dijadwalkan menghadapi Taiwan di Thailand pada babak Play-off Kulaifikasi Piala Asia 2023.

Pertandingan tersebut bakal berlangsung dua kali.

Pertemuan pertama akan terjadi pada besok, Kamis (7/10/2021).

Sementara leg kedua terlaksana empat hari setelahnya yakni Senin (11/10/2021).

Menjelang laga dimulai, sebuah kabar kurang baik menerpa calon lawan timnas Indonesia, Taiwan.

Baca Juga: Ronald Koeman Punya Musuh Baru di Barcelona, Kali Ini Gerard Pique yang Jadi Lawannya

Adanya masalah internal membuat Taiwan kehilangan beberapa sosok.

Bahkan Taiwan dipastikan hanya membawa 18 pemain.

Hal ini disebabkan karena terungkapnya kasus indisipliner yang dilakukan para pemain dan pelatih sejak pemusatan latihan pada Agustus lalu.

Baca Juga: Setelah Libur Tiga Hari, Persija Fokus Matangkan Fisik dan Taktik

Pelatih dan beberapa pemain Taiwan tertangkap tangan melanggar protokol kesehatan dan berpesta alkohol.

Dari kejadian itulah, Asosiasi Sepak Bola Taiwan (CTFA) mencoret pelatih kepala, Henry Von.

Di sisi pemain, setidaknya ada empat nama yang mendapatkan hukuman.

Baca Juga: Pelatih TImnas Belgia Beri Tanggapan soal Jadi Kandidat Pelatih Barcelona

Empat nama yang dimaksud adalah Chen Haowei, Bai Shaoyu, Duan Zhu dan Yu Jiahuang.

Menanggapi situasi, bisa dikatakan menjadi keuntungan untuk timnas Indonesia.

Namun hal tersebut langsung dibantah oleh pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong.

Shin Tae-yong menegaskan bahwa pihaknya tak ada yang diuntungkan sama sekali.

Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (jersey merah), nampak sedang memantau para pemainnya dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong (jersey merah), nampak sedang memantau para pemainnya dalam sesi latihan di Lapangan G (Panahan), Senayan, Jakarta, 2 Oktober 2021.

Baca Juga: Jelang Seri Kedua Liga 1 2021, Pelatih Persib Berikan Kabar Buruk

Pasalnya, mau membawa berapapun pemain, Shin Tae-yong peracaya bahwa Taiwan akan tetap tampil maksimal ketika melawan timnas Indonesia.

"Jadi masalah menguntungkan atau tidak itu sebenarnya tidak ada arti," kata Shin Tae-yong, Rabu (6/10/2021).

"Karena lawan pun pasti datang ke Thailand jauh-jauh sama seperti kita juga."

"Jadi apa yang terjadi di luar itu tidak berarti," tuturnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Drawing UEFA Nations League - Italia Ketemu Jerman, Cristiano Ronaldo Diantar Menuju Gelar Penutup di Timnas Portugal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X