Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sirkuit Mandalika Resmi Gelar Seri Kedua MotoGP Indonesia 2022

By Muhamad Husein - Jumat, 8 Oktober 2021 | 07:00 WIB
Proses pembangunan Sirkuit Mandalika di NTB.
ANTARA/HO-PT PP
Proses pembangunan Sirkuit Mandalika di NTB.

BOLASPORT.COM - Indonesia secara resmi akan menggelar balapan seri kedua kejuaraan MotoGP 2022 yang akan digelar di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat (NTB). 

MotoGP telah merilis jadwal sementara kalender balapan pada musim depan yang akan digelar sebanyak 22 seri balapan. 

Pada kalender MotoGP 2022 tersebut, terdapat dua seri baru yang ditambahkan dalam mengarungi kejuaraan musim depan.

Dua seri baru dalam agenda MotoGP adalah GP Indonesia di Sirkuit Mandalika dan GP Finlandia di KymiRing.

Baca Juga: Andrea Dovizioso Yakin Bisa Beri Umpan Balik untuk Yamaha pada MotoGP 2022

Kejuaraan MotoGP 2022 diketahui akan dimulai di tempat yang sama seperti tahun ini yakni di Sirkuit Losail, Qatar pada 6-8 Maret.

Rangkaian seri kedua dilanjutkan MotoGP Indonesia 2022 yang akan digelar di Sirkuit Mandalika, NTB, Indonesia, mulai dari 20-23 Maret.  

Pada bulan April, MotoGP menggelar dua seri balapan yakni GP Americas dan GP Portugal. 

Tiga seri balapan lalu diadakan pada bulan Mei dengan agenda MotoGP Spanyol, Prancis, dan Italia.

Baca Juga: 2 Balapan Alami Peningkatan, Andrea Dovizioso Dipuji Pengamat MotoGP


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : MotoGP.com
REKOMENDASI HARI INI

Kepada Media Italia, Erick Thohir Punya Target Ambisius: Timnas Indonesia Tembus 15 Besar Dunia Pada 2045

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X