Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Andrea Dovizioso: Saat Kans Balik ke MotoGP Datang, Saya Tak Bisa Katakan Tidak

By Muhamad Husein - Minggu, 10 Oktober 2021 | 09:00 WIB
Andrea Dovizioso resmi bergabung dengan Yamaha. Andrea Dovizioso akan memperkuat tim satelit Yamaha pada MotoGP 2021 dan 2022.
YAMAHA MOTOR RACING SRL
Andrea Dovizioso resmi bergabung dengan Yamaha. Andrea Dovizioso akan memperkuat tim satelit Yamaha pada MotoGP 2021 dan 2022.

BOLASPORT.COM - Pembalap Petronas Yamaha SRT, Andrea Dovizioso, mengaku tidak menolak saat diberikan kesempatan kembali balapan di MotoGP.

Andrea Dovizioso diketahui sempat vakum dari dunia balap setelah kejuaraan MotoGP 2020. 

Kepergian Andrea Dovizioso juga karena tak memperpanjang kontrak bersama Ducati setelah 12 tahun mengabdi.

Meski telah menyatakan ingin rehat sejenak dari MotoGP, dia juga percaya akan balapan lagi di masa depan.

Baca Juga: Marc Marquez Ungkap Peluang pada 3 Seri Balap Terakhir MotoGP 2021

Setelah kompetisi MotoGP 2021 berjalan, Dovizioso langsung memberikan kejutan dengan menjadi pembalap penguji Aprilia. 

Pembalap asal Italia itu bahkan sempat digadang-gadang akan menjadi rider reguler Aprilia pada MotoGP 2022. 

Meski begitu, Dovizioso menolak tawaran yang diberikan dan lebih memilih mendekat ke Yamaha.

Yamaha menjadi tujuan baru Dovizoso karena ada masalah yang terjadi dengan Maverick Vinales dengan tim pabrikan.

Baca Juga: Manajer Tim Yamaha Buka Suara Soal Kepergian Maverick Vinales


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Motosan.es
REKOMENDASI HARI INI

Starting Grid Moto2 Indonesia 2024 - Tantangan Mario Suryo Aji

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottingham Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo FC
6
14
3
Bali United
7
14
4
Persib Bandung
6
12
5
PSM Makassar
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Arema FC
7
9
9
Malut United
7
9
10
Persija Jakarta
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X