Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Dewa United Belum Terkalahkan di Liga 2, Bonus Selalu Datang

By Mochamad Hary Prasetya - Senin, 18 Oktober 2021 | 23:35 WIB
Pelatih Martapura Dewa United, Kas Hartadi, sedang memantau para pemainnya dalam laga pekan kedua Liga 2 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 5 Oktober 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Pelatih Martapura Dewa United, Kas Hartadi, sedang memantau para pemainnya dalam laga pekan kedua Liga 2 2021 di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 5 Oktober 2021.

BOLASPORT.COM - Dewa United menjadi satu-satunya klub Liga 2 2021 yang belum terkalahkan di Grup B.

Dewa United menyapu empat laga dengan kemenangan di Grup B Liga 2 2021.

Laga pertama, Dewa United membungkam RANS Cilegon FC dengan skor 3-1.

Kemenangan kedua didapatkan saat berjumpa Perserang Serang dengan skor 2-0.

Lanjut pertandingan ketiga dimiliki Dewa United usai mempermalukan Badak Lampung FC dengan skor 1-0.

Teranyar, Dewa United mempermalukan PSKC Cimahi dengan skor 2-0.

Baca Juga: Jika Berpapasan, Jake Paul Ingin Coba 'Disikat' Conor McGregor

Untuk lawan PSKC Cimahi, Dewa United sudah bermain dengan 10 pemain karena kiper Shahar Ginanjar kartu merah sejak menit ke-19.

Adapun seluruh pertandingan Grup B Liga 2 2021 digelar di Stadion Madya, Senayan, Jakarta Pusat.

Kemenangan beruntun itu tentu membuat manajemen Dewa United bangga.

Baca Juga: Inggris Beri Sanksi Larangan Stadion Wembley Akibat Kericuhan Final EURO 2020

Rangga Muslim dkk mendapatkan bonus dari manajemen Dewa United.

“Kalau untuk bonus di setiap pertandingan pasti ada dan sudah ditentukan oleh manajemen,” kata pelatih Dewa United, Kas Hartadi.

Dewa United masih menyisahkan satu laga terakhir putaran pertama Grup B Liga 2 2021 melawan Persikat Tegal.

Baca Juga: Sukses Cetak Gol Debut, Pemain Madura United Ini Akui Kurang Puas

Laga tersebut akan dimainkan di Stadion Madya, Senin (25/10/2021).

“Setiap pertandingan pasti kami akan melakukan evaluasi walaupun hari ini kami menang,” ucap Kas Hartadi.

Sementara pemain Dewa United, Gufron Al, senang timnya bisa meraih kemenangan meskipun bermain dengan 10 orang melawan PSKC Cimahi.

Baca Juga: Islam Makhachev Akan Jadi Versi Terbaik Khabib Nurmagomedov pada UFC

Menurutnya, perjuangan ia dan rekan-rekannya patut diberikan apresiasi.

“Alhamdulillah diberikan kemenangan dan teman-teman sudah luar biasa bekerja keras sejak menit 19 ketika kami bermain dengan 10 orang,” kata Gufron Al.

Gufron Al juga semakin percaya diri Dewa United bisa lolos ke babak delapan besar Liga 2 2021.

Baca Juga: Eks Pelatih Timnas U-19 Indonesia Ikut Berikan Apresiasi usai Indonesia Juara Thomas Cup 2020

Meski begitu, perjuangan tim berjuluk Tangsel Warrior itu masih panjang.

“Kami harus optimis tapi tidak boleh puas diri dan setiap pertandingan harus poin penuh,” ucap Gufron Al.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jelang Hadapi Feyenoord, Pep Guardiola Sebut 1 Kunci agar Man City Bangkit

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136