Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Denmark Open 2021 - Greysia Polii Bersyukur Bisa Lakukan 'Comeback'

By Muhamad Husein - Selasa, 19 Oktober 2021 | 22:15 WIB
Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, melakukan tos saat menjalani pertandingan melawan wakil Malaysia, Pearly Tan/Thinaah Muralitharan, pada babak kesatu Denmark Open 2021 di Odense Sports Park, Odense, Denmark, Selasa (19/10/2021).
MIKAEL ROPARS/BADMINTON PHOTO
Pasangan ganda putri Indonesia, Greysia Polii/Apriyani Rahayu, melakukan tos saat menjalani pertandingan melawan wakil Malaysia, Pearly Tan/Thinaah Muralitharan, pada babak kesatu Denmark Open 2021 di Odense Sports Park, Odense, Denmark, Selasa (19/10/2021).

BOLASPORT.COM - Pemain bulu tangkis ganda putri Indonesia, Greysia Polii, bersyukur bisa mencatatkan comeback saat melawan wakil Malaysia pada babak pertama Denmark Open 2021.

Greysia Polii yang berpasangan dengan Apriyani Rahayu sempat mengalami kesulitan saat berhadapan dengan Pearly Tan/Muralitharan Thinaah pada laga nomor ganda putri.

Pasangan Pearly Tan/Muralitharan Thinaah sukses mencetak kemenangan pada gim pertama. 

Sejak gim pertama dimulai, pasangan Greysia/Apriyani ditempel ketat oleh Tan/Thinaah yang juga bisa mencetak poin hingga skor mencapai 10-10.

Baca Juga: Si Anak Rumahan, Rutinitas Jonatan Christie di Luar Lapangan Menurut Ayahnya

Akhirnya, pasangan Malaysia lebih mendominasi dan merebut keunggulan pada interval gim pertama.

Meski begitu, Greysia/Apriyani berusaha mengembalikan keadaan selepas jeda. Namun pasangan Malaysia sukses menjaga keunggulan.

Hingga akhirnya, pasangan Indonesia bisa mengejar dan menyamakan kedudukan menjadi 15-15 bahkan mengembalikan keadaan untuk unggul menjadi 17-15. 

Tetapi lagi-lagi, Tan/Thinaah bisa mengejar dan sukses melesat menundukkan Greysia/Polii pada gim pertama dengan skor 17-21. 

Baca Juga: Denmark Open 2021 - Menanti Janji Pembuktian Praveen/Melati


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Badminton Indonesia
REKOMENDASI HARI INI

Kesimpulan Bos Ducati Soal 2 Pembalapnya: Francesco Bagnaia Sangat Cepat, Tetapi Jorge Martin Adalah Juaranya

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X