Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kualifikasi Piala Asia U-23 2022 - Timnas U-23 Singapura Selamat dari Kekalahan Lawan Timor Leste, Filipina Dibekuk Korea Selatan

By Metta Rahma Melati - Selasa, 26 Oktober 2021 | 09:55 WIB
Trofi Piala Asia U-23.
AFC
Trofi Piala Asia U-23.

BOLASPORT.COM - Timnas U-23 Singapura selamat dari kekelahan melawan Timor Leste pada pertandingan Grup H Kualifikasi Piala Asia U-23 2022.

Singapura bertindak sebagai tuan rumah kualifikasi Grup H.

Pada pertandingan pertamanya, Singapura menghadapi Timor Leste di Stadion Jalan Besar, Senin (25/10/2021).

Singapura mampu mencetak gol terlebih dulu pada menit ke-34 melalui Kweh Jia Jin Glenn.

Lima menit berselang, Timor Leste menyamakan kedudukan melalui gol Elias Joao Da Costa Ximenes Mesquita.

Baca Juga: Persib Bandung Banyak Andalkan Pemain Muda, Robert Rene Alberts Buka Suara

Kedudukan sama kuat dengan skor 1-1.

Pada menit ke-42, Timor Leste berhasil mencetak gol kedua melalui Paulo Domingos Gali Da Costa Freitas.

Babak pertama pun ditutup dengan skor 2-1 untuk keunggulan Timor Leste.

Babak kedua berjalan nyaris berakhir, Singapura tidak bisa mencetak gol.

Akan tetapi pada menit ke-90+5, Singapura berhasil mencetak gol melalui bek mereka, Jordan Efa Okwudili Emaviwe.

Pertandingan pun berakhir dengan skor sama kuat 2-2.

Dengan hasil itu, Singapura dan Timor Leste mengemas satu poin dan berada di bawah Korea Selatan yang memimpin klasemen Grup H.

Baca Juga: Start Melempem Cristiano Ronaldo vs Lionel Messi: Paceklik CR7 Lebih Parah, Mandul Nyaris 6 Jam

Korea Selatan mendapatkan tiga poin setelah menang telah mengalahkan Filipina dengan skor 3-0 pada Senin (25/10/2021).

Tiga gol Korea Selatan dicetak oleh Lee Kyu-hyuk (51'), Ko Jae-hyeon (72'), dan Park Jeong-in (89').

Selanjutnya, Timor Leste akan melawan Korea Selatan pada 28 Oktober 2021.

Sementara di hari yang sama, Singapura akan melawan Filipina.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil ASEAN Cup Women 2024 - Ganyang Malaysia, Timnas Indonesia ke Semifinal

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136