Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Soal Masa Depan di Real Madrid, Vinicius Junior Beri Jawaban

By Bonifasius Anggit Putra Pratama - Rabu, 3 November 2021 | 07:00 WIB
Penyerang Real Madrid, Vinicius Junior, merayakan gol ke gawang Elche pada pekan kedua belas Liga Spanyol 2021-2022 di Estadio Martinez Valero, Sabtu (30/10/2021).
TWITTER.COM/LALIGAEN
Penyerang Real Madrid, Vinicius Junior, merayakan gol ke gawang Elche pada pekan kedua belas Liga Spanyol 2021-2022 di Estadio Martinez Valero, Sabtu (30/10/2021).

BOLASPORT.COM - Penyerang sayap asal Brasil, Vinicius Junior, memberikan jawaban dan tanggapan terkait masa depannya di Real Madrid.

Nama Vinicius Junior berkibar bersama Real Madrid pada musim 2021-2022.

Penampilan Vinicius Junior di Real Madrid besutan Carlo Ancelotti terbilang mumpuni pada musim ini.

Beroperasi sebagai penyerang sayap, Vinicius telah mengemas sembilan gol dan lima assist dari 14 pertandingan di lintas kompetisi.

Baca Juga: Tak Bisa Perkuat Inter Milan karena Masalah Jantung, Christian Eriksen Buka Peluang Kembali ke Ajax

Dari 9 gol yang berhasil disarangkannya, Vinicius berhasil mencetak 7 gol dari 11 penampilannya di Liga Spanyol.

Carlo Ancelotti begitu memercayai pemain berusia 21 tahun tersebut untuk tampil reguler dalam susunan pemainnya.

Vinicius bahkan mampu menyingkirkan Eden Hazard yang notabene seniornya di dalam skuad El Real.

Pasalnya, Vinicius dan Hazard sama-sama bermain di posisi sayap kiri.


Editor : Septian Tambunan
Sumber : TNT Sports, Marca
REKOMENDASI HARI INI

Ducati Sengaja Tutupi Seluk Beluk Desmosedici GP25 dari Fabio Di Giannantonio karena Misi Khusus

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X