Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

2 Kali Penalti Beruntun, Persis Solo Selamat dari Kekalahan Lawan AHHA PS Pati FC

By Metta Rahma Melati - Rabu, 3 November 2021 | 22:23 WIB
Para pemain Persis Solo merayakan gol Beto Goncalves pada laga kontra AHHA PS Pati, Minggu (26/9/2021).
Persis
Para pemain Persis Solo merayakan gol Beto Goncalves pada laga kontra AHHA PS Pati, Minggu (26/9/2021).

BOLASPORT.COM - Persis Solo bermain imbang 1-1 AHHA PS Pati FC pada pertandingan Grup C Liga 2 di Stadion Manahan, Solo, Rabu (3/11/2021).

Starting line-up Persis Solo diisi pemain-pemain yang memiliki nama mentereng.

Kiper diisi oleh Wahyu Tri Nugroho, lini bertahan ditempati oleh Fabiano Beltrame, Rian Miziar, Eky Taufik, dan Abduh Lestaluhu.

Di lini tengah ditempati oleh Sandi Sure, Arapenta Poerba, dan Alberto Goncalves.

Tiga pemain di lini depan ialah Miftahul Hamdi, Irfan Jauhari, dan Ferdinand Sinaga.

Sementara di kubu AHHA PS Pati tak kalah mentereng.

Baca Juga: Persela Lamongan Tertantang Putus Tren Tak Terkalahkan Persib Bandung

Starting line AHHA PS Pati diperkuat Zulham Zamrun, M Rafli dan lainnya.

Pertandingan tim yang bertabur bintang itu pada babak pertama berakhir dengan skor sama kuat tanpa gol.

Pada babak kedua, AHHA PS Pati FC mengejutkan Persis Solo.

Fayrushi suskses mencetak gol untuk AHHA PS Pati FC.

Rivaldi Bawuo yang masuk dari bangku cadangan dijatuhkan di kotak terlarang,

Sepakan penalti didapat Persis Solo, akan tetapi Fabiano Beltrame gagal mengeksekusi menjadi gol pada menit ke-74.

Bola sepakan Fabiano bisa ditepis Annas Fitranto. Bola pantul dikejar Fabiano dan ia menendang bola, lalu bola nampak menyentuh tangan pemain AHHA PS Pati.

Baca Juga: Komdis PSSI akan Serahkan Kasus Percobaan Match Fixing yang Libatkan Pemain Perserang ke Pihak Kepolisian

Wasit memutuskan memberikan penalti ke Persis Solo.

Kali ini sepakan penalti dieksekusi Rivaldi Bawuo pada menit ke-77 dan berbuah menjadi gol.

Kedudukan menjadi sama kuat 1-1.

Menit ke-88 sepakan bebas dari luar kotak penalti oleh Ferdinand Sinaga masih melambung.

Hingga pertandingan berakhir tidak ada gol yang tercipta, Persis Solo bermain imbang melawan AHHA PS Pati FC dengan skor 1-1.

Susunan Pemain:

Persis Solo: Wahyu Tri, Fabiano Beltrame, Rian Miziar, Eky Taufik, Abduh Lestaluhu, Sandi Sute, Arapenta Poerba, Alberto Goncalves, Miftahul Hamdi, Irfan Jauhari, Ferdinand Sinaga

Cadangan: M Fahri, Eriyanto, Ganjar M, Shulton F, Yu Hyun-koo, Assanur R, Heri S, Rivaldi Bawuo, Agi P, Marinus Wanewar


AHHA PS Pati FC: Annas Fitranto, Syaiful Indra, M. Fayrushi, Syahrul Lasinari, Iqbal Al Ghuzat, Ichsan Kurniawan, Dadang Apridianto, Nugroho FR, Yogi Rahadian, Zulham Zamrun, M Rafli

Cadangan: Khusnul Wahyu, Jeki Arisandi, Riski Novriansyah, Junda Irawan, I Gede Sukadana, Sutan Zico, Yuda Risky, Ichsan Hari, Mardiono Rendra Teddy

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Cristiano Ronaldo Cetak Gol ke-913, Al Nassr Hajar Wakil Qatar di Liga Champions Asia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136