Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kenapa Diego Maradona Batal Main di Liga Inggris?

By Ade Jayadireja - Selasa, 16 November 2021 | 07:00 WIB
Cuitan duka Napoli atas berpulangnya Diego Maradona.
TWITTER
Cuitan duka Napoli atas berpulangnya Diego Maradona.

BOLASPORT.COM - Ada fakta menarik di balik kegagalan Diego Maradona merapat ke tim Liga Inggris.

Sebelum wafat pada 2020, Diego Maradona mencicipi kompetisi di dua negara Eropa saat aktif bermain.

Selain bermain di Liga Spanyol bersama Barcelona dan Sevilla, legenda timnas Argentina itu pernah menjadikan Napoli sebagai raja Liga Italia.

Maradona sebenarnya juga berkesempatan untuk mencicipi tanah Inggris setelah mendapat tawaran dari Sheffield United.

Dilansir BolaSport.com dari Daily Star, proposal penawaran tersebut datang pada 1978.

Baca Juga: PSIM Yogyakarta Menang, Tiket ke 8 Besar Liga 2 Persis Solo Tertunda

Sheffield United terpincut oleh skill Maradona yang kala itu masih berumur 17 tahun.

The Blades mencoba memboyong sang wonderkid Argentina ke Bramall Lane dengan mahar 200 ribu pounds (sekarang Rp 3,8 miliar).

Namun, Maradona batal terbang menuju Inggris karena Sheffield United tak mampu membayar biaya tambahan untuk merampungkan transfer.

Pada akhirnya Sheffield United memboyong rekan senegara Maradona, Alex Sabella.

Baca Juga: Kata Elkan Baggott Usai Kembali Dilatih Shin Tae-yong di Timnas Indonesia

Usai batal gabung ke Shieffield United, Maradona menetap di Argentinos Juniors hingga 1981.

Dia kemudian melanjutkan karier bareng Boca Juniors selama dua tahun sebelum melanglang buana ke Eropa.

Setelah mengantongi delapan gelar selama berkarier di Benua Biru, figur kelahiran Lanus itu kembali ke Argentina pada 1993 untuk memperkuat Newell's Old Boys.


Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Daily Star

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X