Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Indonesia Masters 2021 - Jonatan Dipaksa Kerja Keras untuk Maju ke Babak Ke-2

By Diya Farida Purnawangsuni - Rabu, 17 November 2021 | 15:33 WIB
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, menjalani latihan perdana di komplek Bali Convention Centre and Westin Resort, Nusa Dua, Bali, Jumat (12/11/2021) pagi.
BADMINTON INDONESIA
Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, menjalani latihan perdana di komplek Bali Convention Centre and Westin Resort, Nusa Dua, Bali, Jumat (12/11/2021) pagi.

BOLASPORT.COM - Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie, dipaksa bekerja keras untuk memenangi laga babak kesatu Indonesia Masters 2021.

Jonatan Christie tercatat butuh waktu 1 jam 20 menit untuk bisa meraih kemenangan rubber game dengan skor 21-18, 20-22, 21-17 atas wakil Thailand, Sitthikom Thammasin di Bali International Convention Centre & Westin Resort, Nusa Dua, Bali, Rabu (17/11/2021).

Kemenangan ini menjadikan Jonatan wakil tunggal putra pertama tuan rumah yang berhasil menembus babak kedua Indonesia Masters 2021.

Satu hari sebelumnya, Tommy Sugiarto dan Chico Aura Dwi Wardoyo sama-sama gagal melangkah jauh karena kalah dari lawan masing-masing.

Baca Juga: Hasil Indonesia Masters 2021 - Tertikung pada Gim Pertama, Nita/Putri Dilibas Wakil Jepang

Jalannya pertandingan

Jonatan membuka pertandingan gim kesatu dengan tertinggal 0-2 lebih dulu dari Thammasin.

Namun, dia langsung balik unggul 4-2 setelah memetik empat poin beruntun.

Thammasin kemudian menyamakan skor menjadi 4-4, tetapi Jonatan sudah berhasil masuk ke dalam permainannya sendiri.

Atlet yang akrab disapa Jojo itu pun memimpin skor 8-4 usai meraih empat poin secara berturut-turut.


Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : Vidio.com
REKOMENDASI HARI INI

Tembus 99 Gol di Liga Champions, Lewandowski OTW Masuk Geng Ronaldo dan Messi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X