Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Masters 2021 - Sukses Bungkam Wakil Rusia, Pramudya/Yeremia Alami Peningkatan

By Muhamad Husein - Rabu, 17 November 2021 | 22:46 WIB
Pasangan ganda putra, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, saat bertanding melawan Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov (Rusia) di babak 32 besar turnamen Indonesia Masters 2021 yang digelar di Bali International Centre, Nusa Dua, Bali, Rabu (17/11/2021).
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, saat bertanding melawan Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov (Rusia) di babak 32 besar turnamen Indonesia Masters 2021 yang digelar di Bali International Centre, Nusa Dua, Bali, Rabu (17/11/2021).

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra, Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan, sukses revans saat melawan Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov (Rusia) di babak 32 besar turnamen Indonesia Masters 2021.

Pramudya Kusumawardana/Yeremia Erich Yoche Yacob Rambitan berhasil membayar kekalahan di laga terakhir dari Vladimir Ivanov/Ivan Sozonov saat bentrok di pertemuan kedua pada ajang Indonesia Masters 2021.

Bertanding di Bali International Centre, Nusa Dua, Bali, Kamis (17/11/2021), Pramudya/Yeremia, sempat tertinggal di gim pembuka.

Namun keduanya langsung bangkit dan mengejar keunggulan pasangan Rusia. Pramudya/Yeremia melumat Ivanov/Sozonov dengan skor akhir 21-19, 21-17.

Baca Juga: Indonesia Masters 2021 - Adaptasi dengan Shuttlecock Lancar, Momota Tekuk Tommy


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Badminton Indonesia, BWFBadminton.com
REKOMENDASI HARI INI

Terakhir di Era Mourinho, Waktunya Ten Hag Bawa Man United Juara Liga Europa

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
6
14
3
Persib
6
12
4
Bali United
6
11
5
PSM
6
11
6
Persik
6
11
7
Persita
6
10
8
Persija Jakarta
6
8
9
Barito Putera
6
8
10
Dewa United
6
7
Klub
D
P
1
Barcelona
6
18
2
Real Madrid
7
17
3
Athletic Club
7
13
4
Atlético Madrid
6
12
5
Mallorca
7
11
6
Villarreal
6
11
7
Osasuna
7
11
8
Alavés
7
10
9
Celta Vigo
6
9
10
Rayo Vallecano
6
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Napoli
5
10
3
Udinese
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
5
8
7
Milan
5
8
8
Lazio
5
7
9
Roma
5
6
10
Verona
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X