Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Rival Valentino Rossi Sarankan Jonathan Rea Tampil Habis-habisan di Mandalika

By Agung Kurniawan - Jumat, 19 November 2021 | 13:30 WIB
Duel pembalap WSBK, Jonathan Rea (Kawasaki) dan Toprak Razgatlioglu (Pata Yamaha) pada WSBK Argentina 2021, Minggu (17/10/2021)
twitter.com/WorldSBK
Duel pembalap WSBK, Jonathan Rea (Kawasaki) dan Toprak Razgatlioglu (Pata Yamaha) pada WSBK Argentina 2021, Minggu (17/10/2021)

BOLASPORT.COM - Mantan rival Valentino Rossi pada masa lalu, Max Biaggi, memberikan pandangannya soal peluang Jonathan Rea pada WSBK Indonesia 2021.

Ajang World Superbike alias WSBK 2021 akan menggelar balapan terakhir di Sirkuit Mandalika, Nusa Tenggara Barat, Indonesia ujung pekan ini.

Bukan balapan biasa, WSBK Indonesia 2021 menjadi penentu gelar juara dunia antara Jonathan Rea dan Toprak Razgatlioglu.

Jonathan Rea dari tim Kawasaki yang notabene juara bertahan enam musim beruntun datang ke Mandalika sebagai runner-up klasemen sementara.

Baca Juga: Jadwal WSBK Indonesia 2021 - Pertaruhan Terakhir Jonathan Rea di Mandalika

Dengan raihan 501 poin, pembalap asal Irlandia Utara tersebut tertinggal 30 poin dari Toprak Razgatlioglu yang membela tim Pata Yamaha.

Persaingan hingga seri terakhir untuk merebutkan mahkota WSBK 2021 antara Rea dan Toprak turut mengundang perhatian Max Biaggi.

Rival Valentino Rossi yang juga pernah menjuarai WSBK sebanyak dua kali merasa Rea dan Topra berada di level yang sama.

"Rivalitas adalah bahan bakar mesin, memiliki dua pembalap dengan level yang sama," kata Max Biaggi, dilansir dari Corsedimoto.

Baca Juga: Soal Rivalitas, Marc Marquez Belum Ada Apa-apanya Dibanding Valentino Rossi


REKOMENDASI HARI INI

Tak Bawa Skuad Terkuat di ASEAN Cup 2024, Media Vietnam Nilai Kualitas Timnas Indonesia Tetap Lebih Baik Dibanding The Golden Star Warriors

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X