Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Fungsi Zidane Hanya Penenang Ronaldo, Bukan Pengganti Solskjaer

By Sri Mulyati - Minggu, 21 November 2021 | 17:45 WIB
Zinedine Zidane dipastikan tidak akan menggantikan Ole Gunnar Solskjaer sebagai pelatih Manchester United karena fungsinya hanya sebagai penenang Cristiano Ronaldo.
TWITTER.COM/REALMADRID
Zinedine Zidane dipastikan tidak akan menggantikan Ole Gunnar Solskjaer sebagai pelatih Manchester United karena fungsinya hanya sebagai penenang Cristiano Ronaldo.

BOLASPORT.COM - Zinedine Zidane dipastikan tidak akan menggantikan Ole Gunnar Solskjaer sebagai pelatih Manchester United karena fungsinya hanya sebagai penenang Cristiano Ronaldo.

Nama-nama yang terus dikaitkan akan menjadi pelatih baru Manchester United memang beragam.

Rapat dadakan para petinggi Man United sudah sepakat memecat Ole Gunnar Solskjaer.

Pengumuman resmi tinggal menunggu tanda tangan pemilik Man United, Joel Glazer.

Jurnalis Manchester Evening News, Samuel Luckhurst, mengutarakan bahwa untuk sementara posisi Solskjaer akan digantikan oleh Darren Fletcher.

Baca Juga: Performa Juventus di Awal Musim Melempem, Wakil Presiden I Bianconeri Salahkan Ronaldo

Status Fletcher hanya sebagai pelatih interim yang berarti Man United masih butuh nama untuk mengisi jabatan tetap.

Sejak awal performa Man United menurun, Zinedine Zidane memang menjadi nama yang paling kerap disebut untuk menggantikan Solskjaer.

Namun seperti dilansir BolaSport.com dari Manchester Evening News, Zidane justru tidak masuk ke dalam rencana Man United.

Nama pelatih asal Prancis tersebut hanya disebut guna menenangkan Cristiano Ronaldo.

Baca Juga: AC Milan Kebobolan 4 Gol, Kjaer Akui Rossoneri Banyak Buat Kesalahan

Megabintang Man United tersebut dikabarkan begitu frustrasi dengan kondisi yang menimpa Setan Merah.

Untuk itu, rumor soal Zidane dihadirkan demi membuat kondisi Man United kondusif.

Zidane dan Ronaldo pernah menjalin kerja sama yang sukses di Real Madrid sehingga rumor ini terus bertebaran.

Akan tetapi, Zidane dilaporkan enggan menerima tawaran, terutama pada pertengahan musim.

Pelatih asal Prancis tersebut tidak bisa bekerja maksimal tanpa mengenal materi tim dari pra-musim.

Baca Juga: Manchester United Cerai dengan Solskjaer, #ThankYouOle Gantikan #OleOut sebagai Trending Topic

Oleh karena itu, Zidane memilih lebih lama menghabiskan masa istirahatnya dengan menjauh dari sorotan media.

Tawaran dari klub sebesar Man United pun belum menggugah hati Zidane untuk saat ini.

Dengan dicoretnya Zidane, Man United kini harus beralih ke nama-nama lain yang bisa menggantikan Solskjaer.

Pelatih baru Man United tentu mendapat pekerjaan rumah besar untuk membereskan krisis yang ditinggalkan oleh Solskjaer.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Septian Tambunan
Sumber : manchestereveningnews.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X