Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gary Neville Kecam Pemain Man United yang Berkontribusi Pemecatan Solskjaer

By Sandi Lathunusa - Senin, 22 November 2021 | 16:00 WIB
Eks bek Manchester United, Gary Neville, mengecam pemain Setan Merah yang berkontribusi atas pemecatan Ole Gunnar Solskjaer.
TWITTER.COM/5LIVESPORT
Eks bek Manchester United, Gary Neville, mengecam pemain Setan Merah yang berkontribusi atas pemecatan Ole Gunnar Solskjaer.

BOLASPORT.COM - Eks bek Manchester United, Gary Neville, mengecam pemain Setan Merah yang berkontribusi atas pemecatan Ole Gunnar Solskjaer.

Ole Gunnar Solskjaer telah resmi bercerai dengan Manchester United.

Kabar pemecatan Solskjaer tersebut diumumkan oleh Manchester United pada Minggu (21/11/2021) waktu setempat.

Adapun petinggi Man United melakukan pertemuan selama lima jam sebelum memutuskan Solskjaer.

Sebagai gantinya, Man United menunjuk Michael Carrick untuk bertugas sebagai pelatih sementara.

Manchester United memecat juru taktik asal Norwegia itu setelah penampilan buruk Cristiano Ronaldo cs dalam beberapa pertandingan terakhir di Liga Inggris 2021-2022.

Dalam tujuh pertandingan terakhir di Liga Inggris, Manchester United hanya mampu meraih satu kemenangan.

Sisanya, Man United menelan lima kekalahan dan satu hasil imbang.

Baca Juga: Karier Antoine Griezmann di Barcelona Bukanlah Sebuah Musibah

Bahkan, Man United sempat dipermalukan oleh Liverpool dengan skor 0-5 dan Manchester City dengan skor 0-2 di Stadion Old Trafford.

Akibat rentetan hasil buruk tersebut, saat ini Man United berada di posisi ke-8 Liga Inggris dengan mengoleksi 17 poin dari 12 pertandingan.

Gary Neville turut mengomentari kabar pemecatan Solskjaer.

Gary Neville juga mengecam pemain Man United yang berkontribusi atas pemecatan Solskjaer.

"Penampilan buruk Man United sudah berlangsung selama beberapa pekan terakhir. Performa tim mengerikan," kata Neville seperti dilansir BolaSport.com dari Metro.

"Laga kontra Watford adalah penampilan yang lemah."

Baca Juga: Simone Inzaghi Sebut Kemenangan Inter Milan Sangat Layak Didapatkan

"Saya pikir Anda selalu berharap para pemain akan merespon dan jeda internasional akan membawa kesegaran, tetapi sepertinya mereka memiliki dunia di pundak mereka sendiri."

"Performa mereka selama beberapa minggu terakhir telah menurun dan ketika seorang pelatih tidak bisa mendapatkan kinerja dari para pemainnya dan hasilnya semakin buruk, maka dalam permainan ini Anda akan kehilangan pekerjaan."

"Watford bukan tim terbaik dalam jangka panjang, tetapi mereka menganiaya Man United."

"Ole tidak bisa mendapatkan performa dari pemain Man United pada akhirnya. Para pemain terlihat kehilangan kepercayaan diri dan saya tidak terkejut bahwa nasib Ole telah berakhir," tutur Neville melanjutkan.

Baca Juga: Bukan Zinedine Zidane, Mauricio Pochettino yang Diyakini Akan Segera Teken Kontrak di Man United

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : Metro
REKOMENDASI HARI INI

Update Ranking BWF - Sabar/Reza Mantapkan Diri Jadi Deputi Fajar/Rian, 1 Lagi Raja Sudah Lengser

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136