Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga 2 - Hizbul Wathan FC Degradasi, PSG Pati Pastikan Satu Tempat di Liga 2 Musim Depan

By Lukman Adhi Kurniawan - Selasa, 30 November 2021 | 17:12 WIB
Ilustrasi Liga 2 2021.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Liga 2 2021.

BOLASPORT.COM - PSG Pati bermain imbang 1-1 menghadapi Hizbul Wathan FC dalam laga pamungkas Grup C Liga 2 yang berlangsung di Stadion Manahan, Solo, Jawa Tengah, Selasa (30/11/2021).

PSG Pati berhasil mencetak gol lewat Dadang Apridianto pada menit ke-47.

Sedangkan gol balasan dicetak Hizbul Wathan FC lewat gol dari Risky Sena (77').

Baca Juga: Hadapi Juara Kelas Ringan UFC, Dustin Poirier Diminta Khabib Nurmagomedov Hati-hati

Babak pertama, PSG mendapatkan kesempatan melalui Syaiful Indra Cahya lewat tendangan bebas, tapi Ferdiansyah masih bisa mengamankan bola menit ketujuh.

Terus menyerang, Rizky Novriansyah melalui kemelut di depan gawang Hizbul Wathan berdiri bebas.

Namun tendangannya bisa diamankan kembali oleh Ferdiansyah dua menit berselang.

Menit ke-11 PSG mendapatkan tendangan penalti setelah Rizky Novriansyah dilanggar di depan kotak penalti.

Syaiful yang menjadi eksekutor gagal membuat gol, kedudukan masih 0-0.

Baca Juga: Seri 4 Liga 1 Digelar di Bali, Stefano Cugurra Merasa Diuntungkan?

Kartu kuning diberikan wasit kepada pemain Hizbul Wathan, Muhammad Fahad karena protes keras kepada wasit.

Hizbul Wathan mendominasi serangan memasuki menit ke-20.

Rizky Febriansyah kembali mendapatkan peluang setelah bisa keluar dari hadangan pemain Hizbul Wathan.

Tapi tendangannya masih lemah ke gawang Ferdiansyah menit ke-35.

Terus menyerang, Syaiful Indra Cahya membuat peluang melalui tendangan bebasr tapi masih melambung dari gawang Hizbul Wathan (38').

Melalui serangan balik, Hizbul Wathan mendapatkan peluang lewat Vengko Armedya, tapi bola masih membentur bek PSG Pati (44').

Baca Juga: Tak Tergantikan, Gelandang Brasil Kian Betah Bersama Bali United

Masuk babak kedua, PSG melalui serangan balik berhasil mencetak gol lewat kaki Dadang Apridianto.

Mendapatkan bola liar di depan gawang PSG Pati, tendangan Dadang tidak bisa dijangkau kiper Ferdiansyah (47').

Kedudukan berubah menjadi 1-0 untuk PSG Pati

Baca Juga: Khabib Kekeuh Sebut Makhachev Layak Raih Gelar Juara daripada Gaethje

Ketinggalan satu gol membuat Hizbul Wathan menambah tempo serangan. 

Kartu kuning diberkan kepada Riski Novriansyah setelah melanggar Achmad Bachtiar.

Jejen Zaenal keluar digantikan dengan make Aldo menit ke-55.

Pergantian pemain untuk PSG Pati, Riski Novriansyah keluar digantikan oleh Diego Banowo (64').

Pergantian kedua untuk Hizbul Wathan, Risky Sena masuk menggantikan Dimas Galih (65').

Kartu kuning diberikan kepada pemain PSG Pati M Fayrushi menit ke-67.

Baca Juga: Ralf Rangnick adalah Kunci Manchester United Boyong Erling Haaland

Pergantian pemain kembali bagi Hizbul Wathan, Yuda Risky digantikan oleh Yogi Rahadian (69').

Menit ke-74, Dadang Apridianto keluar digantikan oleh Ichsan Hari.

Kartu kuning diberikan kepada Yogi Rahadian pada menit ke-75.

Hizbul Wathan akhirnya bisa menyamakan kedudukan lewat Risky Sena menit ke-77.

Memanfatkan bola liar yang gagal diamankan oleh kiper PSG, Sena yang sudah tidak terkawal berhasil mencetak gol.

Kedudukan berubah menjadi 1-1.

Baca Juga: Quartararo Tunggu Yamaha, Jarvis Tunjukkan Waktu Pembaruan Kontrak

PS HW menarik keluar Habibi karena mengalami cedera dan digantikan oleh Rio Valentino menit ke-81.

Kartu kuning diberikan kepada pemain Hizbul Wathan Taufiq Kasrun menit ke-88.

Kedudukan 1-1 bertahan hingga akhir babak kedua.

Dengan hasil itu Hizbul Wathan degradasi ke Liga 3, dan PSG Pati tetap bertahan di Liga 2.

Susunan Pemain PSG Pati vs Hizbul Wathan FC:

PSG Pati: 21-Annas Fitranto; 4-Syaiful Indra Cahya, 32-Nurhidayat, 13-M Fayrushi, 44-I Gede Sukadana, 24-Ichsan Kurniawan, 3-Syahrul R Lasinari, 96-Nugroho fatchur Rochman, 77-Dadang Apridianto, 6-Yuda Risky Irawan, 72-Riski Novriansyah.

Cadangan: 30-Jeki Arisandi, 91-Diego Banowo, 95-Yogi Rahadian, 19-Ichsan Hari Kurniawan, 23-Khusnul Wahyu, 66-Mochamad Junda Irawan, 8-Wirdan Jaka, 11-M Rafli, 20-Jovan Affan, 9-Sutan Zico.

Pelatih: Joko Susilo.

Hizbul Wathan FC: 20-Ferdiansyah; 5-Taufiq, 17-Achmad Bachtiar, 22-Habibi, 23-Muhammad Fahad, 8-M Ghozy, 18-Muhammad Kemaluddin, 27-Zulfikar Akhmad, 12-Jejen Zaenal, 77-Dimas Galih, 14-Vengko Armedya,

Cadangan: 11-Make Aldo, 26-Sigit Meiko, 4-Fadel Mohamad, 29-Yosi Kurniawan, 97-M Fani Aulia, 15-Aris Dwi, 37-Rizky Sena, 2-Rio Pratama, 1-Wais Al Qorni, 3-Syahrul Akbar.

Pelatih: Freddy Muli.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Metta Rahma Melati
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Sempat Kewalahan Saat Latihan Fisik, Bek Timnas Indonesia Beberkan Pesan Shin Tae-yong

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136