Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Lengkap Liga Europa - Tekuk Leicester City, Napoli Gagal Lolos Otomatis dan Berpotensi Lawan Barcelona

By Rebiyyah Salasah - Jumat, 10 Desember 2021 | 06:09 WIB
Berikut ini hasil lengkap Liga Europa 2021-2022, termasuk kemenangan Napoli atas Leicester City yang membuat mereka berpeluang lawan Barcelona.
TWITTER.COM/EN_SSCNAPOLI
Berikut ini hasil lengkap Liga Europa 2021-2022, termasuk kemenangan Napoli atas Leicester City yang membuat mereka berpeluang lawan Barcelona.

BOLASPORT.COM - Berikut ini hasil lengkap Liga Europa 2021-2022, termasuk kemenangan Napoli atas Leicester City yang membuat mereka berpeluang lawan Barcelona.

Napoli melakoni laga pamungkas Grup C Liga Europa 2021-2022 melawan Leicester City di Stadion Diego Armando Maradona pada Kamis (9/10/2021) waktu setempat atau Jumat dini hari WIB. 

Duel kontra Leicester City berhasil dimenangkan Napoli dengan skor tipis 3-2. 

Menurut statistik UEFA yang dikutip BolaSport.com, Napoli sebenarnya kalah dominan dari Leicester City dengan penguasaan bola 49 persen. 

Dari segi peluang, Napoli melepaskan 11 tembakan yang 5 di antaranya menuju ke gawang. 

Baca Juga: Hasil Liga Champions - Villarreal Lengkapi 16 Tim yang Lolos ke Fase Gugur Usai Hempaskan Atalanta

Sementara itu, Leicester City meluncurkan 15 tembakan dengan 5 mengarah tepat sasaran.

Napoli unggul lebih dulu berkat gol Adam Ounas saat laga baru berjalan selama empat menit. 

Pada menit ke-24 dan 53, Elif Elmas menambahkan keunggulan Napoli sekaligus memastikan kemenangan atas Leicester City

Adapun dua gol balasan dari Leicester City dilesakkan Jonny Evans (27') dan Dewsbury-Hall (33').

Meskipun demikian, kemenangan 3-2 atas Leicester City itu tak cukup untuk mengantar Napoli lolos otomatis ke babak 16 besar Liga Europa

Il Partenopei memiliki perolehan poin yang sama dengan Spartak Moscow (10 poin) yang baru saja menang 1-0 atas Legia Warsawa.

Namun, mereka kalah head-to-head dari Spartak Moscow.

Baca Juga: Hasil Lengkap & Klasemen Liga Italia - Napoli Terusir dari Puncak Klasemen, Duo Milan Berkuasa

Alhasil, pasukan Luciano Spaletti hanya bisa finis di posisi kedua klasemen Grup C  dan harus melewati babak playoff 16 besar Liga Europa

Mereka berpotensi bertemu lawan-lawan berat dari peringkat ketiga fase grup Liga Champions seperti Barcelona atau Borussia Dortmund.

Berikut ini hasil lengkap Liga Europa pada Jumat (10/12/2021)

Grup A

  • Olympique Lyon vs Rangers 1-1 (Calvin Bassey 48'-bd;Scott Wright 41')
  • Sparta Praha 2-0 Brondby  (David Hancko 43', Adam Hlozek 49')

Grup B

  • Real Sociedad 3-0 PSV Eindhoven (Mikel Oyarzabal 43'p 62', Alexander Sorloth 90+3')
  • Sturm Graz 1-1 AS Monaco (Jakob Jantscher 6'-pen; Kevin Volland 30')

Baca Juga: Piala AFF 2020 - Bukan Pelangi, Timnas Indonesia Pakai Ban Kapten Putih saat Gilas Kamboja

Grup C

Grup D

  • Fenerbahce 1-1 Eintracht Frankfurt (Mergim Berisha 42'; Djibril Sow 29')
  • Royal Antwerp 1-0 Olympiacos 1-0 (Michel-Ange 6')

Grup E

  • Lazio 0-0 Galatasaray
  • Olympique Marseille 1-0 Lokomotiv Moscow (Arkadius Milik 35')

Grup F

  • Ludogorets Razgrad 0-0 FC Midtjylland
  • Braga 1-1 FK Crvena Zvezda (Wenderson Galeno 52'pen; Aleksandar Katai 70'-pen)

Grup G

  • Celtic 3-2 Real Betis (Stephen Welsh 3', Ewan Henderson 72', David Turnbull 78'-pen; Scott Bain 69'-bd, Borja Iglesias 75')
  • Ferencvaros 1-0 Bayer Leverkusen (Aissa Laidouni 82')

Grup H

  • Genk 0-1 Rapid Wien (Robert Ljubicic 29')
  • West Ham United 0-1 Dinamo Zagreb (Mislav Orsic 4')

Baca Juga: Piala AFF 2020 - Bukan Pelangi, Timnas Indonesia Pakai Ban Kapten Putih saat Gilas Kamboja

Tim yang Sudah Lolos ke 16 Besar Liga Europa 2021-2022

Olympique Lyon (Grup A), AS Monaco (Grup B), Spartak Moscow (Grup C), Eintracht Frankfurt (Grup D), Galatasaray (Grup E), Crvena Zvezda (Grup F), Bayer Leverkusen (Grup G), West Ham United (Grup H)

Tim yang Harus Berjuang di Playoff Liga Europa 2021-2022 

Rangers (Grup A), Real Sociedad (Grup B), Napoli (Grup C), Olympiacos (Grup D), Lazio (Grup E), Braga (Grup F), Real Betis (Grup G), Dinamo Zagreb (Grup H)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : UEFA.com
REKOMENDASI HARI INI

7 Pemain Timnas Indonesia yang Lawan Arab Saudi dan Jepang Kembali Dipanggil Shin Tae-yong untuk ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136