Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Salah Satu Bek di Liga Belanda Akui Punya Nama Khas Indonesia

By Alif Mardiansyah - Minggu, 12 Desember 2021 | 19:30 WIB
Pemain keturunan Indonesia yang bermain di  FC Twente, Mees Hilgers
FCTWENTE.NL
Pemain keturunan Indonesia yang bermain di FC Twente, Mees Hilgers

BOLASPORT.COM - Salah satu bek yang merumput di Liga Belanda mengungkapkan kalau dirinya mempunyai nama khas Indonesia.

Bek yang mentas di Liga Belanda yang dimaksud adalah Mees Hilgers.

Perlu diketahui, Mees Hilgers kini tengah meniti kariernya di Liga Belanda.

Dilansir oleh BolaSport.com dari Transfermarkt, Mees Hilgers sedang memperkuat klub kasta pertama Liga Belanda bernama FC Twente.

Hilgers sendiri merupakan sederet pemain jebolan akademi FC Twente dan sempat membela tim juniornya.

Sementara itu, kiprah pilar berpostur 183 cm tersebut bersama FC Twente tim senior sejak musim 2020/2021.

Hingga kini musim 2021/2022, Mees Hilgers masih mendapatkan kesempatan untuk gabung tim senior FC Twente.

Berdasarkan data dari Transfermarkt, Hilgers telah bermain bersama FC Twente senior sebanyak 17 laga atau melahap 1.116 menit penampilan.

Baca Juga: 3 Pemain Termahal di Piala AFF 2020, ada Pilar Timnas Indonesia?

Pemain yang sekarang berumur 20 tahun tersebut mampu menciptakan satu gol dan satu assist dari kesempatannya itu.

Di tengah kiprahnya bersama FC Twente, Mees Hilgers membagikan fakta menarik mengenai dirinya dengan Indonesia.

Hilgers sempat mengutarakan kalau dirinya memiliki peluang untuk membela timnas Indonesia seusai ada komunikasi dengan PSSI selaku federasi sepak bola Tanah Air.

Baca Juga: Piala AFF 2020 - Pemain Timnas Laos Beri Pujian ke Timnas Indonesia

Mees Hilgers sejatinya memiliki keturunan Indonesia dari ibunya yang berasal dari Manado.

"Mereka mengirimi surat bahwa saya dipanggil untuk main di timnas Indonesia," kata Mees Hilgers seperti dikutip oleh BolaSport.com dari YouTube KR TV, Rabu (1/12/2021).

"Dan sekarang saya dan agen sedang lihat dokumennya, bagaimana semuanya bekerja, untuk bermain di Indonesia."

Baca Juga: 4 Amunisi 'Baru' Timnas Indonesia Jelang Lawan Laos di Piala AFF 2020

"Jadi saya pengen main, tapi sekarang kita harus memikirkan semuanya sebelum menentukan pilihan," ucap Hilgers menambahkan.

Mees Hilgers bahkan merasa tersanjung kalau ia dapat membela timnas Indonesia.

Sebab, Hilgers sudah kasmaran dengan Tanah Air.

Baca Juga: Piala AFF 2020 - Shin Tae-yong Umbar Satu Kesulitan Timnas Indonesia

"Tetapi, saya ingin bermain di Indonesia. Indonesia adalah negara yang sangat indah dan negara yang besar," tutur Mees Hilgers

"Suatu kehormatan untuk bisa bermain di Indonesia," tambah Hilgers.

Selain mengungkapkan fakta ketertarikannya terhadap timnas Indonesia, Mees Hilgers juga membongkar bahwa ia memiliki nama khas dari Indonesia.

Baca Juga: Hasil Piala AFF 2020 - Timnas Thailand Menang Besar Lawan Myanmar

Dari rangkaian namanya, terdapat kata Tombeng yang khas dari Manado.

"Saya juga punya nama Indonesia (semacam Marga), Tombeng," ujar Mees Hilgers.

"Ya (khas Manado)."

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Timnas Indonesia di Fase Grup ASEAN Cup 2024 - Waktunya Bungkam Publik Vietnam Lagi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X