Cagliari menjadi lawan favorit Lautaro Martinez untuk mencatatkan namanya di papan skor.
Lautaro Martinez juga sedang berada dalam tren positif setelah mencetak gol dalam tiga pertandingan berturut-turut di Serie A.
Sementara itu, Alexis Sanchez terlibat dalam lima gol melawan Cagliari di Serie A dengan rincian tiga gol dan dua assist.
Hanya melawan Torino saja pemain asal Cile itu tampil lebih bagus dengan mencetak satu gol dan memberikan lima assist.
Baca Juga: Barcelona Siapkan Rencana Gila, Bajak 3 Pemain Chelsea Sekaligus
Berikut ini susunan pemain Inter Milan dan Cagliari yang dikutip BolaSport.com dari SofaScore:
Inter Milan (3-5-2): 1-Samir Handanovic; 37-Milan Skriniar, 6-Stefan de Vrij, 95-Alessandro Bastoni; 2-Denzel Dumfries, 23-Nicolo Barella, 77-Marcelo Brozovic, 20-Hakan Calhaniglu, 14-Ivan Perisic; 10-Lautaro Martinez, 7-Alexis Sanchez
Pelatih: Simone Inzaghi
Cagliari (3-5-2): 28-Alessio Cragno; 4-Martin Caceres, 2-Diego Godin, 44-Andrea Carboni; 12-Raoul Bellanova; 27-Alberto Grassi, 8-Razvan Marin, 14-Alessandro Deiola, 29-Dalbert; 19-Joao Pedro, 9-Keita Balde
Pelatih: Walter Mazzarri
Wasit: Matteo Marchetti
Editor | : | Septian Tambunan |
Sumber | : | SofaScore |
Komentar