Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Piala AFF 2020 - 3 Pemain Malaysia Sembuh dari Covid-19, Timnas Indonesia Harus Waspada

By Wila Wildayanti - Senin, 13 Desember 2021 | 18:25 WIB
Para pemain timnas Malaysia merayakan selebrasi usai menjebol gawang Kamboja di Piala AFF 2020.
khairishah
Para pemain timnas Malaysia merayakan selebrasi usai menjebol gawang Kamboja di Piala AFF 2020.

BOLASPORT.COM - Kabar baik datang dari timnas Malaysia di Piala AFF 2020 setelah sebelumnya beberapa pemainnya dinyatakan positif Covid-19.

Federasi sepak bola Malaysia menginformasikan bahwa tiga pemain mereka dinyatakan sembuh dari Covid-19.

Tiga pemain Malaysia yang telah sembuh yakni sang kiper Khairulazhan Khalid, winger Faisal Halim, dan bek senior Quentine Cheng.

Baca Juga: 9 Tahun Silam, Zlatan Ibrahimovic Nyaris Tonjok Wajah Massimiliano Allegri

Tiga pemain tersebut telah bebas dari Covid-19 dan akan segera bergabung dengan tim untuk menjalani latihan.

Pelatih timnas Malaysia, Tan Cheng Hoe mengatakan bahwa pihaknya telah menerima surat dari Kementerian Kesehatan Singapura.

Baca Juga: Cetak Gol Ke-100 berkat Bantuan Lionel Messi, Begini Respons Kylian Mbappe

Dalam surat tersebut dinyatakan bahwa ketiga pemain tersebut telah sembuh dari Covid-19 dan menyelesaikan karantina dengan baik.

Khairulazhan Khalid, Faisal Halim, dan Quentine Cheng telah melewati masa isolasi selama 10 hari.

Baca Juga: Real Madrid Semakin Mengangkasa, Carlo Ancelotti Ogah Jemawa

Walaupun untuk Quentine Cheng telah diberikan lebih dulu karena dari hasi swab PCR yang dijalaninya, ia telah negatif saat isolasi pada hari ketujuh.

Dengan itu, ketiga pemain tersebut siap bergabung bersama tim dan akan menjalani persiapan menghadapi timnas Indonesia.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : instagram/famalaysiaofficial
REKOMENDASI HARI INI

Hasil UEFA Nations League - Ganas Tak Ada Obat, Inggris Hajar Irlandia dengan 5 Gol

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X