Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tony Ferguson Ditantang Si Pemancing UFC, Terima Tidak?

By Fauzi Handoko Arif - Kamis, 16 Desember 2021 | 22:45 WIB
Petarung kelas ringan UFC, Tony Ferguson.
TWITTER.COM/UFC
Petarung kelas ringan UFC, Tony Ferguson.

BOLASPORT.COM - Petarung kelas ringan UFC, Gregor Gillespie, mengungkapkan keinginan untuk menghadapi Tony Ferguson dalam duel berikutnya.

Gregor Gillespie (14-1) sedang berusaha untuk mendapatkan lawan setelah sukses menghabisi Carlos Diego Ferreira pada Mei 2021 lalu.

Sosok berjuluk The Fisherman itu kini tengah menduduki peringkat ke-10 kelas ringan UFC.

Demi menunjang karier, Gillespie membutuhkan lawan yang berada di peringkat atasnya.

Baca Juga: Mercedes Cabut Banding Protes soal Restart dan Hasil Balapan F1 GP Abu Dhabi

Oleh sebab itu, Tony Ferguson menjadi target Gillespie selanjutnya.

"Dalam 15 pertarungan terakhir, orang-orang menekan saya dan mengganggu saya untuk menantang seseorang.

"Saya tidak pernah ingin, tetapi saya pikir sudah waktunya untuk mulai menunjukkan diri."

"Saya ingin tantangan saya dipertimbangkan, jadi Tony Ferguson, saya pikir sudah waktunya bagi saya untuk menangkap pergelangan kaki Anda di oktagon. Maukah?" tambahnya.

Baca Juga: Kejuaraan Dunia 2021 - Pemain Unggulan Gugur, Tunggal Putra China Curi Perhatian

Tony Ferguson (26-6) saat ini sedang mengalami nasib sial. Dia menelan tiga kekalahan beruntun sebelumnya.

Sosok berjuluk El Cucuy itu menelan kekalahan dari Justin Gaethje, Charles Oliveira, dan Beneil Dariush.

Buntut tiga hasil minor berturut-turut tersebut, Ferguson kehilangan posisinya sebagai petarung elite kelas ringan.

Padahal sebelum menelan serangkaian hasil negatif, Ferguson sukses mengumpulkan 12 kemenangan beruntun.

Baca Juga: Eks Jagoan UFC Siap Obrak-abrik Tarung MMA Milik Khabib Nurmagomedov

Kini Ferguson menempati posisi ke-7 kelas ringan UFC.

Demi mengembalikan kariernya, Ferguson harus segera mendapatkan beberapa kemenangan.

Tantangan Gillespie bisa dimanfaatkan dengan baik oleh petarung 37 tahun itu untuk mengembalikan sinarnya di UFC.

Ferguson bisa menerima kesempatan menghadapi Gillespie jika memungkinankan.

Seandainya mampu memetik kemenangan lagi, karier Ferguson kemungkinan akan kembali cerah.

Baca Juga: Klaim Miliki Sabuk BMF dan Kelas Welter, Khamzat Chimaev Tantang Seluruh Petarung UFC

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Spanyol - Cuma Jumpa Tim Kroco, Selisih Poin Barcelona dan Real Madrid Berpotensi Tak Berubah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X