BOLASPORT.COM - Persija Jakarta kali ini resmi merekrut pemain jebolan timnas U-19 dan U-23 Indonesia, Samuel Christianson Simanjuntak.
Samuel Christianson Simanjuntak bukanlah sosok yang asing bagi Persija Jakarta.
Samuel Christianson pernah membela Persija Jakarta U-19.
Baca Juga: Inter Milan Tak Akan Terbunuh dengan Kepergian Conte, Lukaku, dan Hakimi
Sebelum digaet Persija Jakarta, Samuel Christianson berseragam Madura United sejak musim 2020.
Selama memperkuat Madura United, pemain berusia 22 tahun itu mencatatkan tujuh penampilan.
Dia pun menceritakan bagaimana awal mula berlabuh di Persija Jakarta.
Editor | : | Bagas Reza Murti |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar