Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Greg Nwokolo Resmi Kembali Menjadi Bagian Madura United

By Arif Setiawan - Minggu, 19 Desember 2021 | 16:15 WIB
Greg Nwokolo bersama skuad Madura United saat tiba di Johor Bahru, Malaysia, Minggu (19/1/2020).
INSTAGRAM.COM/MADURAUNITED.FC
Greg Nwokolo bersama skuad Madura United saat tiba di Johor Bahru, Malaysia, Minggu (19/1/2020).

BOLASPORT.COM - Sempat berstatus tanpa klub, Greg Nwokolo resmi kembali menjadi bagian dari klub Liga 1 2021, Madura United.

Seperti yang diketahui, Madura United bukanlah klub baru bagi Greg Nwokolo.

Setidaknya, sudah sejak 2017 silam Grek berseragam Madura United.

Hanya saja, Greg dan Madura United sempat berpisah pada tahun lalu.

Pemain berposisi sebagai penyerang itu memutuskan mengundurkan diri pada bulan September 2020 akibat tak adanya kompetisi.

Baca Juga: Tiga Tuntutan Suporter Terpenuhi, PSS Sleman Depak Dejan Antonic

Namun, sekarang Greg dipastikan kembali menjadi bagian dari Madura United.

Hal tersebut diumumkan langsung oleh pihak Madura United lewat akun instagram resmi klub, pada Minggu (19/12/2021).

"Sejak Covid-19 mulai menyebar di Indonesia pada Maret 2020, kompetisi sepak bola Indonesia sempat vakum," tulis Madura United, dilansir BolaSport.com dari instagram resmi klub.

Baca Juga: Timnas Indonesia Diyakini Menang Tipis atas Malaysia Lewat Gol Witan Sulaeman

"Meski ada turnamen dan beberapa pertandingan ekshibisi, Greg Nwokolo mantap untuk tetap menunggu waktu kembali ke Madura United tanpa memilih satupun tim labuhan sementara."

"Welcome back Greg," tutupnya.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Madura United FC (@maduraunited.fc)

 

Hadirnya Greg tentu menjadi kabar baik untuk Madura United.

Baca Juga: Paham Kemungkinan Kamboja Akan Bermain Bertahan, Pelatih Vietnam Cari Solusi Jika Lawan Main Parkir Bus

Pasalnya, pemain berusia 35 tahun itu sebelumnya mampu tampil ciamik dengan segala kontribusinya untuk tim.

Dilansir BolaSport.com dari transfermarkt selama empat musim di Madura United, Greg bermain sebanyak 82 kali.

Dari 82 penampilan, pemain naturalisasi asal Nigeria ini mengoleksi 24 gol da 20 asisst.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Instagram/@maduraunited.fc
REKOMENDASI HARI INI

Takut Bernasib seperti Arsenal, Arne Slot Enggan Jemawa meski Liverpool Kedinginan di Puncak Usai Unggul 8 Poin atas Man City

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X