Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berstatus Non-Pelatnas, Ganda Putra Malaysia Ini Lebihi Ekspektasi pada Kejuaraan Dunia 2021

By Delia Mustikasari - Senin, 20 Desember 2021 | 17:40 WIB
Pasangan ganda putra Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi pada semifinal Indonesia  Masters 2021, Sabtu (21/11/2021)
BADMINTON INDONESIA
Pasangan ganda putra Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi pada semifinal Indonesia Masters 2021, Sabtu (21/11/2021)

BOLASPORT.COM - Pasangan ganda putra Malaysia, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi, mampu lebih percaya diri meski gagal mencapai final Kejuaraan Dunia 2021.

Ong Yew Sin/Teo Ee Yi gagal ke final setelah dihentikan 21-13, 21-9 oleh Takuro Hoki/Yugo Kobayashi (Jepang) pada semifinal di Huelva, Spanyol yang akhirnya menjadi juara dunia ganda putra.

Meski begitu, Ong Yew Sin/Teo Ee Yi telah melampaui harapan dengan membawa pulang medali perunggu dari Kejuaraan Dunia 2021.

Baca Juga: Agostini Akui Rossi Tidak Bisa Kalahkan Dia dalam Jumlah Gelar Juara Dunia

Pasangan peringkat ke-12 itu  tampil mengejutkan dengan mengalahkan peraih medali emas Olimpiade Lee Yang/Wang Chi Lin (Taiwan) pada perempat final.

Ong/Teo yang meninggalkan BAM (Asosiasi Bulu Tangkis Malaysia) tahun lalu, telah membuktikan bahwa dengan tekad dan kerja keras, mereka dapat berdiri sendiri sebagai pemain profesional.

Selain medali perunggu kejuaraan dunia, Ong/Teo juga mencapai semifinal Indonesia Masters dan BWF World Tour Finals 2021, dan babak delapan besar Denmark Open, French Open, dan Indonesia Open.

Baca Juga: Loh Kean Yew dari Penakluk Lin Dan hingga Jadi Juara Dunia 2021

Laju Ong/Teo bahkan lebih mengesankan karena peraih medali perunggu Olimpiade Tokyo 2020, Aaron Chia/Soh Wooi Yik dan Goh Sze Fei/Nur Izzuddin Rumsani tersingkir pada babak ketiga.

Hasil yang didapat sepanjang 2021 membuat Ong/Teo bertekad untuk lebih baik lagi tahun depan.

"Perunggu masih merupakan hasil yang bagus bagi kami, tetapi kami jelas tidak bermain seperti yang kami inginkan, dan kami sedikit sedih karenanya," kata Teo dilansir BolaSport.com dari News Straits Times.

"Kami harus kembali lebih kuat. Kami ingin tampil baik pada All England dan Kejuaraan Dunia tahun depan," ucap Teo.

Baca Juga: 'Yamaha Tidak Menginginkan Valentino Rossi pada 2003, Ini Alasannya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : News Straits Times
REKOMENDASI HARI INI

Link Live Streaming Timnas Wanita Indonesia Vs Malaysia - Derbi Nusantara di ASEAN Cup Women 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136