Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Genta Fajar Heriawan Terpilih Jadi Ketum PORSI Pertama

By BolaSport - Kamis, 23 Desember 2021 | 06:45 WIB
Musyawarah Nasional Pertama Roundnet Indonesia.
ROUNDNET INDONESIA
Musyawarah Nasional Pertama Roundnet Indonesia.

BOLASPORT.COM - Genta Fajar Heriawan secara aklamasi ditetapkan sebagai Ketua Umum Persatuan Olahraga Roundnet Seluruh Indonesia (PORSI) periode 2021-2025.

Dalam sidang pleno III Musyawarah Nasional Roundnet Indonesia Pertama, Genta Fajar Heriawan unggul dengan 11 suara dukungan.

Sementara itu, Arie Yanuar dan Sopandi Setia Permadi memperoleh masing-masing 1 suara dukungan dari total 13 suara sah.

Dalam penyampaian visi dan misinya, Genta yang juga pelopor roundnet di Indonesia bertekad menjadikan olahraga asal Amerika Serikat itu populer dan bermanfaat bagi masyarakat.

“Tentunya bukan hal yang mudah menjadikan roundnet sebagai olahraga nasional." "Pada Februari 2020 lalu, ketika memutuskan membawa roundnet, saya terus mensosialisasikannya."

Baca Juga: Yamaha Endurance Festival 2021 Digeber, Begini Kemeriahannya

"Mulai dari mengajak generasi milenial di Bandung hingga mempromosikan dari daerah satu ke daerah lainnya."

"Alhamdulillah saat ini roundet sudah ada di Bandung Raya, Depok, Jakarta, Bogor, Cirebon, Surabaya, Riau, Kuningan, Malang dan Bali,” terang Genta seusai kegiatan Munas Pertama Roundnet Indonesia Tahun 2021 di Sekretariat PSSI Asosiasi Kabupaten Bandung, Pintu Timur Stadion si Jalak Harupat, Kutawaringin, Sabtu (18/12/2021).

Tak lupa, dirinya juga mengapresiasi dukungan jajaran Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat (Jabar), Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bandung, pengurus daerah (pengda), komunitas dan klub yang turut menyukseskan acara tersebut.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Roundnet Indonesia
REKOMENDASI HARI INI

Korea Masters 2024 - Putri KW Waspadai Shuttlecock Berat, Jagoan Tuan Rumah Menanti

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X