Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Diwarnai Pergantian Kiper, Vietnam Ditahan Imbang Thailand di Babak Pertama

By Lukman Adhi Kurniawan - Minggu, 26 Desember 2021 | 20:25 WIB
Ilustrasi Piala AFF 2020.
NDARU GUNTUR/BOLASPORT.COM
Ilustrasi Piala AFF 2020.

BOLASPORT.COM - Thailand bermain imbang 0-0 melawan Vietnam pada babak pertama dalam laga semifinal leg kedua Piala AFF 2020 di National Stadium, Minggu (26/12/2021).

Babak pertama berjalan, Vietnam langsung mengambil inisiatif serangan.

Vietnam memiliki peluang pertama setelah Nguyen Tien Lith mendapatkan bola reboud dan melepaskan tendangan.

Tapi masih bisa diamankan kiper Thailand (4').

Baca Juga: Piala AFF 2020 - Tak Peduli Cara Timnas Thailand Bermain, Vietnam Akan Berjuang Hingga Akhir

Masuk menit ke-14 tempo pertandingan masih tinggi dan kedua tim berusaha membangun serangan cepat.

Menit ke-21 kiper Thailand, Chatchai Bootprom memotong pergerakan Ha Duc Chinh di kotak penalti.

Tapi hanya menghasilkan tendangan pojok untuk Vietnam.

Melalui seranhan balik, Quang Hai berhasil melepaskan umpan kepada Ho Tan Tai.

Tapi tendangan Ho Tan masih melebar dari gawang Thailand (24').

Baca Juga: Belum Genap Setahun Tangani AS Roma, Jose Mourinho Dilirik Jadi Pelatih Timnas Nigeria

Percobaan dari Thailand, Pathompon Charoenattahanapirom melepaskan tendangan tapi masih melebar pada menit ke-26.

Serangan balik cepat Vietnam, dari tengah lapangan, bola dikirim ke Nguyen Tien Linh.

Tapi langsung dipotong kiper Chatchai Bootprom (28').

Baca Juga: Satu Petarung UFC Dituding Mantan Pelatih Mike Tyson Dibuat Mirip Conor McGregor

Setelah terjadi kontak dengan Tien Linh, Chatchai harus ditarik keluar karena mengalami cedera dan digantikan oleh Siwarak Tedsungnoen pada menit ke-33.

Kartu kuning pertama untuk Thailand diberikan kepada Thitiphan Puangjan setelah melanggar Phan Van Duc.

Nguyen Quang Hai yang menjadi eksekutor tendangan bebas berhasil menendang bola ke gawang Thailand.

Tapi masih bisa diamankan kiper Siwarak (38').

Baca Juga: Suporter Singapura Minta Maaf dan Akui Hina Pemain Timnas Indonesia

Peluang untuk Thailand, Theerathon Bunmathan mengirim umpan kepada Thitiphan Puangjan.

Thitiphan mencoba heading tapi masih melambung diatas gawang Vietnam pada menit ke-39.

Vietnam mendapatkan peluang, memanfaatkan tendangan penjuru Tan Tai melepaskan heading tapi masih melebar dari gawang Thailand (44').

kembali, Quang Hai mendapatkan peluang.

Menerima umpan Phong Hong, tendangan Quang Hai masih melebar dari gawang Thailand (48').

Baca Juga: Sudah Tes Medis dan Selangkah Gabung PSS Sleman, Striker Naturalisasi Resmi Berpaling ke Barito Putera

Thailand membalas lewat serangan balik.

Theeraton Bunmatan yang mendapatkan umpan langsung melepaskan tendangan, tapi hanya mendapatkan sepak pojok.

Hingga akhir babak pertama, kedudukan 0-0 tidak berubah.

Susunan pemain timnas Thailand melawan timnas Vietnam:

Timnas Thailand: 20-Chatchai Bootprom; 3-Theerathon Bunmathan, 4-Manuel Tom Bihr, 15-Narubadin Weerawatnodom, 6-Sarach Yooyen, 8-Thitiphan Puangjan, 14-Pathompon Charoenattanapirom, 16-Phitiwat Sookjtthammakul, 18-Chanathip Songkrasin, 26-Kritsada Kaman, 10-Teerasil Dangda.

Cadangan: 1-Kawin Thamsatchanan, 23-Siwarak Tedsungnoen, 5-Yusef Elias Dolah, 11-Bordin Phala, 12-Thanawat Suengchitthawon, 13-Philip Roller, 19-Tristan Do, 22-Supachai Chaided, 24-Worachit Kanitsribumphen, 25-Pawee Tanthatemee, 27-Weerathep Pomphun, 28-Pokklaw A-Nan.

Pelatih: Alexandre Polking.

Timnas Vietnam: 23-Tran Nguyen Manh; 3-Que Ngoc Hai, 4-Bui Tien Dung, 7-Nguyen Phong Hong Duy, 13-Ho Tan Tai, 16-Nguyen Thanh Chung, 14-Nguyen Hoang Duc, 19-Nguyen Quang Hai, 20-Phan Van Duc, 18-Ha Duc Chinh, 22-Nguyen Tien Linh.

Cadangan: 1-Bui Tan Truong, 5-Pham Xuan Manh, 6-Luong Xuan Truong, 8-Tran Minh Vuong, 9-Nguyen Van Toan, 10-Nguyen Cong Phuong, 11-Nguyen Tuan Anh, 15-Pham Duc Huy, 17-Vu Van Thanh, 24-Nguyen Thanh Binh, 26-Bui Hoang Viet Anh, 27-Le Van Xuan.

Pelatih: Park Hang Seo.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

REKOMENDASI HARI INI

Jumpa Brest di Liga Champions, Barcelona Haram Ulangi Kesalahan saat Lawan Celta Vigo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136