Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mike Tyson Bertubuh Sangar, Aktris India Malah Ketakutan

By Fauzi Handoko Arif - Selasa, 28 Desember 2021 | 22:00 WIB
Momen akrab Ananya Panday (kiri) dengan Mike Tyson (kanan). Keduanya bermain di dalam film Bollywood berjudul Liger (2022).
DOK. INSTAGRAM.COM/ANANYAPANDAY
Momen akrab Ananya Panday (kiri) dengan Mike Tyson (kanan). Keduanya bermain di dalam film Bollywood berjudul Liger (2022).

 

BOLASPORT.COM - Aktris India, Ananya Panday, menceritakan pengalaman pertama ketika bertemu dengan Mike Tyson.

Mantan juara tinju kelas berat, Mike Tyson, merasakan sensasi bermain film Bollywood untuk pertama kalinya.

Namun, kehadiran Mike Tyson hanya sebatas menjadi cameo. Dia bermain dalam film berjudul Liger.

Baca Juga: UFC 270 - Kiriman Ancaman Francis Ngannou kepada Ciryl Gane

Selain menyertakan Tyson, Liger juga akan dibintangi oleh Vijay Deverakonda, Ananya Panday, dan Ramya Krishna.

Film tersebut bercerita mengenai kisah perjuangan seseorang petinju yang ingin tampil di kancah dunia.

Adapun Liger disutradarai oleh Puri Jagannadh dan diproduseri oleh Karan Johar.

Kehadiran Mike Tyson di film itu penting lantaran dirinya merupakan inspirasi tokoh utama untuk menjadi petinju.

Baca Juga: CEO Ducati: Valentino Rossi Bakal Moncer Jika Tunggangi Ducati


Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Times of India

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X