Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Target Timnas Indonesia Bukan Juara Piala AFF 2020, Kontrak Shin Tae-yong Dijamin Aman

By Ibnu Shiddiq NF - Jumat, 31 Desember 2021 | 11:05 WIB
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong
Pelatih timnas Indonesia, Shin Tae-yong

 

BOLASPORT.COM - Ketua Umum PSSI, Mochamad Iriawan, memastikan bahwa kontrak telatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong, tetap aman dan tidak dipecat.

Menurut Iriawan, kedatangan Shin Tae-yong dinilai memberikan pengaruh positif terhadap Skuad Garuda.

Kinerja arsitek asal Korea Selatan itu dianggap terbukti membuat timnas Indonesia semakin berkembang.

Hal itu dibuktikan dengan diantarkannya Evan Dimas dkk. menembus final Piala AFF 2020.

Baca Juga: Rekor-rekor yang Bakal Dipecahkan Thailand jika Tumbangkan Indonesia di Final Piala AFF 2020

Awalnya, timnas Indonesia berhasil lolos dari babak penyisihan grup yang berisi tim-tim kuat seperti Vietnam dan Malaysia.

Setelah itu, Skuad Garuda sukses membenamkan tim tuan rumah Singapura di babak semifinal sebelum menantang Thailand di final Piala AFF 2020.

Setelah Piala AFF 2020 berakhir, Shin Tae-yong tetap mendapatkan evaluasi terlepas dari hasil apa pun yang diraih timnas Indonesia.

"Evaluasi itu bukan mengganti tetapi mendalami lagi apa yang sudah dilakukan untuk kita me-mapping atau mencari akar permasalahan," kata Mochamad Iriawan.

"Kenapa kok menang, kenapa kok kalah, itu wajar, saya juga akan mempertanggungjawabkan program kerja saya ke pemberi suara, itu namanya evaluasi kinerja Ketum," jelas dia.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Dapat Kesan Positif dari Bruno Fernandes, Ruben Amorim bakal Sukses di Man United

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Real Sociedad
12
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X