Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Giorgio Chiellini Positif COVID-19, Susul Dua Pemain Juventus

By Ade Jayadireja - Minggu, 2 Januari 2022 | 12:30 WIB
Momen duel udara antara Fikayo Tomori dan Giorgio Chiellini dalam bentrokan Juventus dan AC Milan di Stadion Allianz.
TWITTER.COM/_IGOR6395
Momen duel udara antara Fikayo Tomori dan Giorgio Chiellini dalam bentrokan Juventus dan AC Milan di Stadion Allianz.

BOLASPORT.COM - Juventus mendapat pukulan keras dengan Giorgio Chiellini terpapar virus corona.

Juventus mendapat jatah libur Natal sekitar 15 hari.

Menjelang diputarnya kembali Liga Italia 2021-2022 pasca-rehat, Bianconeri memperoleh kabar buruk.

Juventus mengonfirmasi bahwa Giorgio Chiellini positif COVID-19.

"Juventus mengumumkan bahwa berdasarkan prosedur tes untuk dimulainya kembali aktivitas kompetitif, Giorgio Chiellini dinyatakan positif COVID-19," demikian bunyi pernyataan di laman resmi klub pada Minggu (2/1/2022).

"Si pemain sudah mengobservasi tindakan yang diperkirakan dan menjalani isolasi sesuai protokol kesehatan yang berlaku," lanjut pengumuman tersebut.

Baca Juga: Ngomong Blak-blakan, Romelu Lukaku Dilarang Main Lawan Liverpool?

Chiellini menyusul Carlo Pinsoglio dan Arthur yang lebih dulu dikonfirmasi mengidap virus corona.

Sang kapten pun dipastikan absen saat Juventus menjamu Napoli di Allianz Stadium dalam pekan ke-20 Liga Italia, Kamis (6/1/2022).

Absennya Chiellini tentu menjadi kerugian besar bagi Juventus yang tengah berjuang memperbaiki posisi di papan klasemen.

Saat ini Si Nyonya Tua menempati tangga kelima dengan koleksi 34 poin.

Mereka tertinggal empat angka dari Atalanta yang menempati peringkat keempat atau batas akhir zona Liga Champions.

Baca Juga: Mikel Arteta Ngamuk di Telepon, Asisten Pelatih Arsenal Pasang Muka Aneh

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ade Jayadireja
Sumber : L'Equipe
REKOMENDASI HARI INI

Kylian Mbappe Tak Peduli Main di Kiri, Kanan, atau Tengah: Yang Penting Cetak Gol buat Real Madrid!

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136