Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Satu Bek Dilepas ke Borneo FC, Persib Promosikan Kapten Timnas U-18 Indonesia

By Ibnu Shiddiq NF - Rabu, 5 Januari 2022 | 19:00 WIB
Pemain Persib Bandung, Kakang Rudianto, saat mengikuti pemusatan latihan timnas U-18 Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin (30/8/2021).
pssi.org
Pemain Persib Bandung, Kakang Rudianto, saat mengikuti pemusatan latihan timnas U-18 Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, Senin (30/8/2021).

BOLASPORT.COM - Persib Bandung langsung bergerak menambal komposisi skuad setelah satu pemainnya dilepas ke Borneo FC.

Tim berjuluk Maung Bandung belum lama ini kehilangan satu pemain belakangnya, yakni Indra Mustafa.

Indra Mustafa dilepas Persib dan menandatangani kontrak berdurasi dua tahun dengan Borneo FC.

Guna mengisi kekosongan tersebut, pelatih Persib Robert Rene Alberts memutuskan mengambil satu talenta muda dari tim U-18.

Adalah Kakang Rudiyanto yang menyusul jejak rekannya, Ferdiansyah dan Dimas Juliono Pamungkas.

Baca Juga: Pemain Terbaik Liga 2 2021 Milik Rans Cilegon FC Pulang ke Borneo FC

Kakang masuk dalam daftar 30 pemain Persib Bandung yang dibawa ke Bali untuk melakoni putaran kedua Liga 1 2021.

Pemain berpostur jangkung ini disiapkan berjaga-jaga sebagai pelapis Victor Igbonefo, Achmad Jufriyanto, dan Nick Kuipers.

Kakang sejatinya sudah dipersiapkan masuk tim senior Persib sejak musim lalu.

Namun, dirinya disibukkan dengan berbagai agenda seperti program Garuda Select jilid III, TC timnas U-18 Indonesia, dan bermain di EPA Liga 1 U-18 2021.


Editor : Mochamad Hary Prasetya
Sumber : Persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Liverpool Menang Comeback, Arne Slot Samai Prestasi Ancelotti, Tanda-Tanda Debutan Langsung Juara?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Osasuna
14
22
6
Girona
14
21
7
Mallorca
14
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X