Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Susunan Pemain AC Milan Vs AS Roma - Tuan Rumah Simpan Kartu As

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 6 Januari 2022 | 23:39 WIB
Dua pemain AC Milan, Daniel Maldini (kiri) dan Zlatan Ibrahimovic.
TWITTER.COM/AC_MILANFR
Dua pemain AC Milan, Daniel Maldini (kiri) dan Zlatan Ibrahimovic.

BOLASPORT.COM - AC Milan belum menurunkan Zlatan Ibrahimovic sebagai starter melawan AS Roma. Namun, ia berpeluang menjadi kartu as untuk tuan rumah. 

Setelah jeda akhir tahun, Liga Italia 2021-2022 dimulai dengan menghadirkan laga di pekan ke-20.

Salah satu laga menarik yang hadir pada giornata ke-20 Liga Italia adalah pertemuan antara AC Milan dan AS Roma.

Duel antara AC Milan dan AS Roma bakal berlangsung di San Siro, Kamis (6/1/2022) atau Jumat pukul 00.30 WIB.

AC Milan saat ini masih menduduki peringkat kedua Liga Italia di klasemen sementara musim 2021-2022. 

Adapun AS Roma berada pada urutan keenam di tabel. 

Perbedaan posisi kedua tim tak lepas dari hasil yang mereka raih pada penutupan tahun 2021. 

AC Milan sukses mengakhiri akhir tahun 2021 dengan kemenangan 4-2 atas Empoli.

Baca Juga: AC Milan Ditunggu Satu Rekor Jika Sukses Tundukkan AS Roma di San Siro

Adapun AS Roma menutup tahun lalu dengan hasil imbang 1-1 melawan Sampdoria pada pekan ke-19.

AC Milan di atas kertas berpeluang menang atas skuad Jose Mourinho. 

Sebab, dua pertemuan terakhir berujung dengan kemenangan bagi Milan.

Baca Juga: Beda Sikap Fan Inter Milan: Lukaku Ditolak, Mourinho Disambut Hangat

AC Milan menang tipis dengan skor identik 2-1.

Namun, pelatih AC Milan, Stefano Pioli, meminta timnya tidak menganggap enteng skuad Jose Mourinho. 

"Kami membuat beberapa kesalahan di periode terakhir pertandingan yang menghentikan kami meraih hasil bagus," kata Pioli. 

Baca Juga: Jadwal Liga Italia Hari Ini - 2 Big Match di Tengah Kacau-Balau COVID-19, Pemain Tampil Pakai Masker?

Di sisi lain, AC Milan mendapat kabar baik dari Zlatan Ibrahimovic

Penyerang veteran tersebut sudah pulih dari cedera lutut kiri. 

AC Milan pun punya opsi di lini depan, mengingat Ibrahimovic sudah mencetak 7 gol dari 11 kali main di Liga Italia musim 2021-2022. 

Zlatan Ibrahimovic memang tidak menjadi starter pada laga ini.

Namun, ia berpeluang menjadi kartu as AC Milan seandainya Olivier Giroud menemui kebuntuan. 

Berikut susunan pemain AC Milan vs AS Roma

SUSUNAN PEMAIN

AC Milan: 16-Mike Maignan; 25-Alessandro Florenzi, 46-Matteo Gabbia, 20-Pierre Kalulu, 19-Theo Hernandez; 8-Sandro Tonali, 33-Rade Krunic; 30-Junior Messias, 10-Brahim Diaz, 56-Alexis Saelemaekers; 9-Olivier Giroud

Pelatih: Stefano Pioli 

AS Roma: 1-Rui Patricio; 23-Gianluca Mancini, 6-Chris Smalling, 3-Roger Ibanez; 2-Rick Karsdorp, 77-Henrikh Mkhitaryan, 17-Jordan Veretout, 7-Lorenzo Pellegrini, 5-Matias Vina; 22-Nicolo Zaniolo, 9-Tammy Abraham

Pelatih: Jose Mourinho

Wasit: Daniele Chifi

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : football italia
REKOMENDASI HARI INI

Performa AC Milan Tak Enak Ditonton, Pensiunan Umur 70 Tahun pun Bisa Main Lebih Baik

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136