Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Demi Kembali Bersaing di Papan Atas Liga Inggris, Arsenal Harus Bikin Eks Liverpool Berkhianat

By Muhammad Zaki Fajrul Haq - Senin, 10 Januari 2022 | 15:15 WIB
Arsenal harus membuat eks gelandang Liverpool berkhianat demi kembali bersaing di papan atas Liga Inggris 2021-2022.
TWITTER.COM/GWIJNALDUM
Arsenal harus membuat eks gelandang Liverpool berkhianat demi kembali bersaing di papan atas Liga Inggris 2021-2022.

BOLASPORT.COM - Arsenal harus membuat eks gelandang Liverpool berkhianat demi kembali bersaing di papan atas Liga Inggris 2021-2022.

Arsenal tampil apik pada ajang Liga Inggris 2021-2022.

Saat ini, Arsenal menduduki peringkat keempat klasemen sementara Liga Inggris.

Arsenal telah mengoleksi 35 poin dari 20 laga yang sudah mereka jalani sepanjang musim ini.

Padahal, Arsenal sempat diragukan mampu bersaing di papan atas Liga Inggris.

Baca Juga: Mikel Arteta Berang Arsenal Disingkirkan Tim Divisi Dua di Piala FA

Hal itu dikarenakan Arsenal sempat mengalami performa buruk pada awal musim.

Bahkan, dalam tiga laga pertama mereka di musim ini, The Gunners tak mampu mencetak satu gol pun ke gawang lawan.

Akan tetapi, Arsenal kini mampu merangsek naik ke empat besar setelah penampilan yang gemilang.

Tak hanya itu, Arsenal juga menyalip West Ham United, Tottenham Hotspur, dan Manchester United yang sebelumnya berada di atas mereka.

Namun, skuad asuhan Mikel Arteta saat ini masih jauh terpaut dari tiga besar klasemen sementara, yakni Manchester City, Chelsea, dan Liverpool.

Baca Juga: Hasil Piala FA - Tottenham Hotspur dan Liverpool Lakukan Comeback, Arsenal Disingkirkan Tim Kasta Kedua

Bahkan, Arsenal masih terpaut tujuh poin dari Liverpool yang saat ini berada di posisi ketiga dengan raihan 42 poin dari 20 laga.

Untuk mengatasi hal itu, Arsenal disarankan untuk melakukan manuver pada bursa transfer musim dingin kali ini.

Gelandang Paris Saint-Germain, Georginio WIjnaldum.
TWITTER.COM/PSG_ENGLISH
Gelandang Paris Saint-Germain, Georginio WIjnaldum.

Mantan penyerang Arsenal, Ian Wright, menyarankan satu nama untuk ditambahkan ke dalam skuad The Gunners pada paruh kedua musim ini.

Dilansir BolaSport.com dari Sportbible, Wright menyebut Arsenal cocok untuk mendaratkan gelandang Paris Saint-Germain, Georginio Wijnaldum.

Wijnaldum sendiri memang sempat dikaitkan dengan kepindahannya ke Arsenal.

Baca Juga: Bawa Misi Mulia, Arsenal bakal Tampil Serba-putih di Piala FA

Pasalnya, eks gelandang Liverpool itu tidak bahagia di PSG karena menit bermain yang sedikit.

Wright merasa keberadaan Wijnaldum nantinya bisa menambah kekuatan lini tengah Arsenal.

Selain itu, Wijnaldum juga bisa menjadi mentor bagi sejumlah pemain muda Arsenal.

"Saya melihat nama Wijnaldum dikaitkan dengan Arsenal. Itu akan luar biasa. Penandatanganan pinjaman dari PSG," kata Wright.

"Seseorang seperti itu di lini tengah. Dari pengalaman itu. Dia adalah pemenang Premier League, untuk membantu para pemain muda dan mempertahankan Sambi Lokonga."

Momen Georginio Wijnaldum mendengarkan instruksi dari Juergen Klopp di pinggir lapangan.
TWITTER.COM/CHAMPIONSLEAGUE
Momen Georginio Wijnaldum mendengarkan instruksi dari Juergen Klopp di pinggir lapangan.

Baca Juga: Jose Mourinho Jadi Alasan Gelandang Terbuang Arsenal Tolak Pinangan Steven Gerrard

"Kemudian, mereka dapat menambah skuad dan, tiba-tiba, Arsenal dapat mulai menantang rival di papan atas dengan serius," tutur Wright melanjutkan.

Wijnaldum sendiri baru bergabung dengan PSG pada awal musim ini dari Liverpool.

Kontrak Wijnaldum habis di Liverpool pada akhir musim 2020-2021 lalu.

Akan tetapi, gelandang asal Belanda itu enggan untuk memperpanjang kontraknya bersama dengan Liverpool.

Jika Wijnaldum benar-benar bergabung dengan Arsenal, bukan tidak mungkin eks gelandang Newcastle United itu akan menjadi sosok pengkhianat bagi para pendukung Liverpool.

Baca Juga: Arsenal Disebut Takkan Finis di Empat Besar karena Terlalu Lembek

Selain Arsenal, Wijnaldum kabarnya juga diminati oleh Everton dan Newcastle United.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Sportbible

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X