Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas Putri Indonesia Sungguh-sungguh Pelajari Kekuatan Australia, Saat Makan Pun Tetap Tonton Pertandingan

By Abdul Rohman - Sabtu, 15 Januari 2022 | 16:15 WIB
Zahra Muzdalifah (tengah) nampak sedang berusaha membayangi lawannya dalam latihan timnas wanita Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 7 Januari 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Zahra Muzdalifah (tengah) nampak sedang berusaha membayangi lawannya dalam latihan timnas wanita Indonesia di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 7 Januari 2022.

BOLASPORT.COM - Timnas putri Indonesia disebut sangat serius mempelajari kekuatan Australia jelang bentrok di Piala Asia 2022 India

Bahkan pemain timnas putri Indonesia tetap menonton tayangan pertandingan Australia di saat waktu makan.

Hal tersebut diungkapkan oleh striker timnas putri Indonesia, Zahra Muzdalifah.

Baca Juga: Dapat Lampu Hijau dari Rangnick, Ronaldo Boleh Terus Bicara Blak-blakan soal Man United

Zahra Muzdalifah sadar bahwa Australia merupakan lawan terberat timnas putri Indonesia di Grup B Piala Asia 2022.

Selain Australia, pesaing skuad Garuda Pertiwi di Grup B Piala Asia 2022 ada Thailand dan Filipina.

Zahra Muzdalifah menuturkan, timnas putri Indonesia telah mengantongi kelemahan Australia.

Baca Juga: Tak Ada Kompetisi Sepak Bola Putri, Hanya 4 Pemain Miliki Klub di Skuat Timnas Putri Indonesia untuk Piala Asia Wanita 2022

Melawan Australia menjadi laga pembuka bagi timnas putri Indonesia di Piala Asia 2022, Jumat (21/1/2022).

Dilanjutkan menghadapi Thailand (24/1/2022) dan Filipina (27/1/2022).

"Karena Australia lawan pertama, dan lawan terberat kami, Thailand dan Filipina juga pernah bertemu," ucap Zahra Muzdalifah kepada awak media.

Baca Juga: Ralf Rangnick Lupa Jadwal Latihan Manchester United, Mulai Pikun?

"Kami benar-benar menonton pertandingan Australia setiap makan."

"Dan kami sudah tahu kelemahan nya dimana, kapan harus press," sambung pemain yang pernah berseragam Persija Jakarta putri itu.

Zahra mengatakan, timnas putri Indonesia akan memanfaatkan momen langka bisa tampil di Piala Asia.

Skuat timnas putri Indonesia sedang bersiap dalam latihannya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 7 Januari 2022.
MUHAMMAD ALIF AZIZ MARDIANSYAH/BOLASPORT.COM
Skuat timnas putri Indonesia sedang bersiap dalam latihannya di Stadion Madya, Senayan, Jakarta, 7 Januari 2022.

Baca Juga: Penilaian 'Bias' Komentator UFC soal Jon Jones Disebabkan Masalah Pribadi

Terakhir kali timnas putri Indonesia berlaga di Piala Asia pada 1989.

"Ini pertama kalinya lagi kami bisa lolos Piala Asia," kata pemain berusia 20 tahun tersebut.

"Sudah sesuatu yang wow banget buat Indonesia dan sepak bola wanita di Indonesia."

Baca Juga: Sadio Mane Bikin Gelandang Liverpool Kesal di Piala Afrika 2021

"Karena kita enggak tau, kapan bisa main lagi di Piala Asia," sambung Zahra.

Adapun skuad asuhan Rudy Eka tersebut akan berangkat ke India pada 16 Januari 2022.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X